Pulang Pesta Mabuk, Pemuda Ini Langsung Potong Kaki Pacarnya Dengan Parang

Kronologi kejadian ini berawal dari saat korban bersama pelaku baru pulang dari acara ulang tahun.

Eviera Paramita Sandi
Selasa, 31 Oktober 2023 | 15:36 WIB
Pulang Pesta Mabuk, Pemuda Ini Langsung Potong Kaki Pacarnya Dengan Parang
Istimewa [Digtara.com]

Korban pun dibawa ke RS Karitas Weetabula, Kabupaten Sumba Barat Daya guna mendapatkan perawatan medis dan pelaku dilaporkan atas kasus penganiayaan berat ini ke Polres Sumba Barat Daya.

"Pelaku kita bekuk tanpa melakukan perlawanan. Saat ini pelaku sudah kita amankan di Polres Sumba Barat Daya untuk prosea hukum lebih lanjut," tandas Kasat Reskrim.

Korban masih menjalani perawatan medis dan sudah divisum untuk kepentingan penyelesaian perkara ini.

Baca Juga:Sopir Pick Up Ayam Potong Lindas Bayi Majikan yang Masih Berusia 14 Bulan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini