Libur Akhir Tahun, Wisatawan Domestik Serbu Ulundanu Beratan

Jumlah wisatawan domestik yang datang ke objek ini sebanyak 1.800 orang dan 700 orang untuk wisatawan asing.

Eviera Paramita Sandi
Senin, 30 Desember 2024 | 09:36 WIB
Libur Akhir Tahun, Wisatawan Domestik Serbu Ulundanu Beratan
Istimewa/beritabali.com

Jika menggunakan sepeda bebek air wisatawan dikenakan tarif Rp40 ribu dan boat bebek wisatawan dikenakan tarif Rp90 ribu.

"Tiap harinya ada 150 orang wisatawan yang menikmati wisata air di masa liburan saat mengunjungi DTW Ulun Danu Beratan," ujarnya.

Sedangkan untuk puncak libur akhir tahun, diprediksi akan terjadi pada 31 Desember 2024 dengan estimasi wisatawan mencapai 3 ribu orang.

Baca Juga:Bule Belanda Viral Turunkan Celana di Bali Dideportasi, Ngaku Diintimidasi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini