Setelah Dicari Sambil Bunyikan Gong, Bocah 6 Tahun di Gianyar Ditemukan di Tebing

Warga pun mencari di sekitar lokasi sampai 5 kali sejak siang sampai sore namun keberadaannya tak ditemukan.

Eviera Paramita Sandi
Kamis, 03 Oktober 2024 | 11:29 WIB
Setelah Dicari Sambil Bunyikan Gong, Bocah 6 Tahun di Gianyar Ditemukan di Tebing
Ilustrasi alat musik gong (pixabay)

"Dengar suara samar samar memanggil bapak bapak bapak dari kejauhan," ujar dia.

Warga mencari bocah yang hilang itu sampai di pelosok bawah sungai DAS pakerisan.

"Tyang mendengar panggilan bapak 3x, makanya tiyang bersama sekaa truna cari sumber suara," ungkap dia dan akhirnya, Aditya ditemukan di tebing.

"Atas Keberhasilan menemukan bocah, kelian ucapkan terima kasih atas gotong royong dan semangat warga," jelasnya.

Baca Juga:Polisi Dalami Dugaan Kelalaian Akibatkan Penjaga Gajah Tewas Diseruduk

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini