Viral, Serangan Lebah Sempat Ganggu Pengendara di Tol Bali Mandara

Rupanya, serangan lebah tersebut tidak hanya mengganggu perjalanan pria ini saja, melainkan juga melukai tanganya.

Eviera Paramita Sandi
Senin, 04 Maret 2024 | 07:27 WIB
Viral, Serangan Lebah Sempat Ganggu Pengendara di Tol Bali Mandara
Viral, Serangan Lebah di Tol Bali Mandara [Instagram]

Pria ini mengaku karena sengatan lebah tersebut kini tangan sebelah kirinya bengkak.

Dalam postingan yang sama, di akun Instagram @Punapibali banyak warganet yang mengaku jika dirinya juga sempat terkena serangan lebah di jalan tol tersebut.

“Aku kena sengatan lebah juga tadi disana ,” tulis @ariwidhy.

“Aku juga kena serangan lebah tadi pagi , astungkara ga disengat ,” ujar @novera_adhisurya.

Baca Juga:Indonesia Dapat Posisi Runner Up di Miss & Mr. Teenager Universe 2024

Kontributor : Kanita

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini