Resep Jaja Uli, Sajian Khas Sambut Hari Raya Galungan

Jajanan khas Bali yang biasanya disantap saat Hari Raya Galungan

Muhammad Yunus
Rabu, 28 Februari 2024 | 15:37 WIB
Resep Jaja Uli, Sajian Khas Sambut Hari Raya Galungan
Jaja Uli [Foto Cookpad AnnaS Kitchen Bali]

SuaraBali.id - Jajanan khas Bali yang biasanya disantap saat Hari Raya Galungan adalah Jaja Uli. Iya meskipun banyak sekali makanan khas untuk menyambut hari raya ini, namun Jaja Uli masih menjadi favoritnya.

Jaja Uli hampir tak pernah terlewatkan Ketika perayaan Hari Raya Galungan maupun Kuningan. Jajanan ini berbentuk bulat pipih dengan cita rasanya yang legit dan terbuat dari ketan.

Selain ada saat perayaan Hari Raya Galungan maupun Kuningan, Jaja Uli ini juga bisa ditemui di pasar-pasar tradisional. Kalian juga bisa lho berkreasi sendiri membuat Jaja Uli ini di rumah, caranya gimana? Simak resep berikut ini:

Bahan-Bahan:

Baca Juga:Resep Pesan Tlengis Khas Bali

- Ketan Putih 1 kg

- Kelapa 1 butir (setengah tua)

- Garam

- Daun pandan wangi 2 lembar

Cara Membuat:

Baca Juga:Gunakan Daging Has Luar, Ini Resep Serapah Daging Khas Bali

1. Cuci bersih terlebih dahulu ketan putih.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini