Dengan cara ini, diharapkan gaung Anies Baswedan sebagai Calon Presiden pada Pilpres 2024 dapat lebih optimal lagi dan menyentuh masyarakat akar rumput di NTB.
Ruang-ruang publik di daerah pemilih pun menjadi spot wajib untuk dipasangi alat sosialisasi.
Target dari pemasangan alat sosialisasi ini dikatakan lebih pada peningkatan elektoral.
Sebab secara popularitas nama Anies sudah sangat meluas di semua kalangan.
“Kami optimis akan ada dampak elektoral yang kuat bagi NasDem NTB dengan langkah pencalonan ini,” ujarnya.