Viral Banjir di Kawasan Gunung Agung, Pekerja Galian C Sempat Hanyut Dan Kini Patah Tulang

Hujan di kawasan Puncak Gunung Agung membuat aliran banjir begitu derasnya menerjang kawasan Galian C di wilayah Banjar Dinas Badeg Dukuh, Sebudi, Selat, Karangasem, Bali

Eviera Paramita Sandi
Jum'at, 14 Januari 2022 | 11:38 WIB
Viral Banjir di Kawasan Gunung Agung, Pekerja Galian C Sempat Hanyut Dan Kini Patah Tulang
Hujan di kawasan Puncak Gunung Agung membuat aliran banjir begitu derasnya menerjang kawasan Galian C di wilayah Banjar Dinas Badeg Dukuh, Sebudi, Selat Karangasem pada Kamis (13/01/2022) sore. [Foto : Istimewa/beritabali.com]

SuaraBali.id - Banjir yang menerjang kawasan Puncak Gunung Agung membuat seorang pekerja di kawasan Puncak Gunung Agung, Karangasem, Bali sempat hanyut. Namun beruntung pekerja tersebut selamat dan mendapatkan pertolongan.

Hujan di kawasan Puncak Gunung Agung membuat aliran banjir begitu derasnya menerjang kawasan Galian C di wilayah Banjar Dinas Badeg Dukuh, Sebudi, Selat, Karangasem, Bali pada Kamis (13/01/2022) sore. Video derasnya aliran air ini pun viral di media sosial

Akibat derasnya aliran air, pengayaan pasir di Galian C nyaris hanyut terbawa aliran banjir. Saat itu salah seorang pekerja bernama Wayan Agus (35) asal Banjar Dinas Padang Tunggal, Desa Duda Kecamatan Selat berusaha untuk mengikat alat pengayaan tersebut kebagian alat berat agar tidak hanyut.

Namun nahas bagi Wayan Agus. Saat berusaha mengikatkan, derasnya aliran membuat pengayakan tersebut ambruk dan menimpa tubuh Wayan Agus.

Saat itu juga sopir alat berat langsung berinisiatif untuk mengangkat pengayakan tersebut. Beruntungnya, tubuh Wayan Agus langsung terseret arus sungai yang deras.

Wayan Agus pun tersangkut pada bebatuan hingga akhirnya berhasil diselamatkan dengan kondisi mengalami luka dan patah tulang pada bagian kaki kirinya.

Sementara itu, Adik korban I Kadek Eko Putrawan saat dihubungi membenarkan kejadian yang menimpa kakaknya tersebut, ia mengatakan saat ini kakaknya dirawat di Rumah Sakit Permata Hati Klungkung dan kini kondisinya sudah kembali stabil setelah menjalani operasi patah tulang kakinya.

"Kakak sekarang dirawat di RS Permata Hati, operasi berjalan lancar, sekarang kondisinya sudah membaik," ujarnya saat dihubungi.

Berita Terkait

Jika menghitung dari hari ini, "Surat Cerai Untuk Starla" sudah ada sejak 5 tahun lalu.

depok | 02:52 WIB

Sudah merilis lagu penutup trilogi surat untuk starla, berjudul 'Surat Cerai Untuk Starla' berikut lirik lagunya.

depok | 02:58 WIB

Nikita Mirzani baru-baru ini terlihat sedang mencoba peruntungan di dunia tarik suara. Namun bukannya dipuji, tayangan itu justru viral dengan penilaian negatif.

depok | 00:00 WIB

Sebagai fans Adri menurut saja, hingga akhirnya kado spesial berupa ciuman pipi dari Katy tiba.

depok | 23:57 WIB

Reva tersenyum manis saat filter itu memberi predikat dirinya sebagai "wajah masa depan" dengan penghasilan 90 juta per bulan.

depok | 23:33 WIB

News

Terkini

Karena selama beroperasi, belum diketahui motif pelaku yang menyasar anak-anak.

News | 15:08 WIB

Tiga mantan anggota polisi tersebut berinisial IB, IGK, dan LS yang berdomisili di Kota Mataram.

News | 19:22 WIB

Tim dokter psikiater RSUP Prof. Ngoerah menetapkan CAP mengalami gangguan jiwa

News | 14:28 WIB

Karena tempat tinggalnya hanya tersisa satu ruangan akibat hantaman ombak.

News | 14:17 WIB

Adapun kecepatan angin di perairan tersebut mencapai 10 hingga 20 knot atau hingga 37 kilometer per jam, bergerak dari arah timur-tenggara.

News | 16:41 WIB

ZAM yang saat itu baru bekerja selama tiga minggu di spa tersebut mendapat bagian untuk melayani korban.

News | 15:54 WIB

Alhasil, Stephane membayarkan total uang sejumlah Rp1 miliar pada Bulan Februari 2023 lalu.

News | 13:00 WIB

Dalam aksi penjarahan itu, para pelaku menyekap satpam, merusak pintu dan menggasak barang di dalam kafe eskrim tersebut.

News | 15:55 WIB

Ada kisah haru yang diceritakan Juhwariyah ketika ditemui saat pelepasan jamaah calon haji Bali di Denpasar

News | 15:42 WIB

Ia pun bercerita bahwa mulanya, ayah dan ibunya mendaftar haji tahun 2012 dimana saat itu ia baru menginjak usia 8 tahun.

News | 15:36 WIB

Laporan yang diterima ini berasal dari kampus swasta lain di Kota Mataram.

News | 15:39 WIB

Saat ini warga Desa Fenun sangat waspada, dan jika menemukan adanya anjing liar maka akan langsung dikejar untuk dibunuh.

News | 15:28 WIB

Jika keluar rumah di malam hari, mereka selalu membawa senjata tajam untuk berjaga-jaga jika mendadak diserang anjing.

News | 15:18 WIB

Rencanannya pesawat dengan rute Dubai-Denpasar-Dubai itu akan mengangkut penumpang perdananya sebanyak 600 orang menuju Bali.

News | 08:10 WIB

Dalam 12 poin kewajiban bagi wisman, Koster menegaskan beberapa aspek saat wisatawan berwisata.

News | 16:16 WIB
Tampilkan lebih banyak