Menu ini menjadi ikon Bengkulu dan konon dahulu menjadi makanan warga kelas atas bahkan makanan raja dan juga keluarganya.
5. Kembang Goyang
Makanan ringan ini memang paling nikmat untuk disantap atau dijadikan oleh-oleh. Bahan utamanya adalah santan kelapa dan tepung beras.
Menggunakan cetakan dan cara menggorengnya dengan digoyang-goyang. memiliki cita rasa yang gurih dan cukup renyah. Ada juga yang manis dengan warna yang disesuaikan dengan selera.
Demikian daftar makanan khas Bengkulu yang wajib kalian coba ketika pergi ke Bengkulu, ya!
Baca Juga:Makanan Tradisional Indonesia Legendaris yang Masih Populer Hingga Kini
Kontributor : Annisa Nur Rachmawati