Kedok Polisi Gadungan Terbongkar, Tak Sangka Camer Anggota Brimob

Ayah sang kekasih curiga dengan pangkat MH yakni Bripka.

Husna Rahmayunita | Chyntia Sami Bhayangkara
Jum'at, 20 November 2020 | 09:52 WIB
Kedok Polisi Gadungan Terbongkar, Tak Sangka Camer Anggota Brimob
Ilustrasi polisi (Pixabay).

"Kebetulan orang tua dari perempuan adalah anggota Brimob, dilihat pangkat Bripka pasti curiga bapak ini. Polisi tahu pangkat bripka umur sekian," ungkap Rahmat.

Setelah diinterogasi oleh ayah si kekasih, MH akhirnya mengakui kedoknya yang menyamar sebagai seorang polisi gadungan.

MH beserta rekannya langsung digiring ke kantor polisi untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya.

"Diinterogasi dia ngaku, enggak bisa lepas lagi dia," tuturnya.

Baca Juga:Nurdin Abdullah Siap Jadi Orang Pertama Disuntik Vaksin Covid-19

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini