Haji Faisal Kembalikan Uang Rp 2 Juta ke Tiara Marleen Karena Risih Selalu Disebut-sebut

Haji Faisal pun memilih mengembalikan Rp2 juta karena tak ingin dibuat pusing.

Eviera Paramita Sandi
Sabtu, 02 Juli 2022 | 11:11 WIB
Haji Faisal Kembalikan Uang Rp 2 Juta ke Tiara Marleen Karena Risih Selalu Disebut-sebut
Haji Faisal [Ficky Ramadhan/Suara.com]

Kasus Haji Faisal dengan Tiara Marleen bermula ketika Tiara ikut-ikutan menanggapi urusan Haji Faisal dengan Doddy Sudrajat. Haji Faisal tak terima setelah Tiara menyebut kalau Vanessa Angel hamil di luar nikah.

Sementara Tiara Marleen membela, ia menyatakan hal itu berdasarkan ucapan Doddy Sudrajat, yang merupakan ayah kandung Vanessa Angel.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak