SuaraBali.id - Satu-satunya kepala daerah dari Bali yang tetap mengikuti retret di Akademi Militer (Akmil) Magelang, Jawa Tengah diduga hanya Bupati Karangasem, I Gusti Putu Parwata (Gus Par).
Hal ini karena mayoritas kepala daerah lain di Bali dari PDIP mengikuti arahan dari Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri, untuk menunda keberangkatan ke Magelang dan mengikuti retret yang dijadwalkan berlangsung pada 21 hingga 28 Februari 2025.
Saat dikonfirmasi pada Jumat (21/2/2025), Bupati Karangasem menyatakan sudah berada di Akademi Militer Magelang untuk mengikuti kegiatan tersebut.
“Kemarin langsung berangkat dari Jakarta. Sekarang saya sudah di sini (Magelang). Di sini selama sepekan bersama dengan Gubernur, Wali Kota, dan Bupati se-Indonesia,” kata Bupati Gus Par melalui sambungan telepon sebagaimana diwartakan beritabali.com – jaringan suara.com.
Baca Juga: Bali Siaga Gelombang 2,5 Meter, BMKG Ungkap Penyebabnya
Soal materi dan pengarahan selama retret, Gus Par mengaku blum mengetahuinya terkait apa saja yang akan disampaikan kepada para kepala daerah.
Namun demikian Gus Par menegaskan bahwa dirinya siap mengikuti seluruh tahapan kegiatan retret hingga selesai.
“Saya berharap acara ini berjalan dengan baik dan lancar sampai penutupan,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Tanpa Tyronne Del Pino saat Jamu Bali United, Persib Bakal Sulit Cetak Gol?
-
Rute Baru AirAsia yang Dinanti Wisatawan: Adelaide ke Bali Kini Tanpa Transit
-
Bule Telanjang Dada di Bali Ngamuk Buat Pasien Takut, Baru Sadar Ketika Polisi Datang
-
Fuji Tertarik Beli Vila di Bali, Ngaku Awalnya Cuma Bercanda tapi...
-
Kebijakan Sampah di Bali Tuai Protes: Larangan Minuman Kemasan Ancam Industri Daur Ulang?
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Innalillahi Selamat Tinggal Selamanya Djadjang Nurdjaman Sampaikan Kabar Duka dari Persib
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- 8 HP Samsung Siap Kantongi One UI 7 Berbasis Android 15, Langsung Update Bulan Ini!
Pilihan
-
Tim Piala Dunia U-17 2025: Usia Pemain Zambia Diragukan Warganet: Ini Mah U-37
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
Terkini
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
Masih Ada, Saldo DANA Kaget Gratis, Segera Klik Jatah Hari Ini
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Cerita Jessica Iskandar yang Akhirnya Punya Anak Perempuan dari Vincent Verhaag
-
Bule Ngamuk di Klinik Pecatu Mengaku Merasa Berada di Alam Lain