SuaraBali.id - Pada musim MotoGP 2024 ini, cuaca di NTB khususnya Lombok cukup panas. Bahkan Dinas Kesehatan Provinsi NTB mengingatkan agar tetap menjaga daya tahan tubuh di tengah terik matahari karena berpotensi heat stroke.
Cuaca yang terjadi di Sirkuit Mandalika sangat panas. Dengan kondisi tersebut, para pembalap berendam dengan es batu di dalam wadah yang cukup besar. Terlihat dalam postingan di akun instragram @motogp, salah satu pembalap berendam dalam ember yang besar.
"cooling down the temperatures. It's to hot," kata Takanakagami dalam postinganya.
Tidak hanya dia, para rider yang lain juga merasakan kondisi tubuh yang sama. Sehingga harus berendam menggunakan es batu di dalam wadah khusus.
"Heat stroke bisa terjadi dan kita sudah lakukan edukasi dan kita sampaikan apa yang harus dilakukan," kata Kepala Dinas Kesehatan Provinsi NTB, dr. H. Lalu Hamzi Fikri, Sabtu (28/9) sore.
Ia mengatakan, langkah – langkah yang harus dilakukan agar tidak mengalami heat stroke yaitu dengan menggunakan penutup kepala. Selain itu menggunakan sun screen agar panas tidak langsung terkena ke kulit wajah.
"Bisa menggunakan semprot air ya. Yang terpenting adalah minum. Untuk menghindari dehidrasi. Pakai kaca mata hitam juga," katanya.
Untuk heat stroke ini kata Fikri bisa mengakibatkan hilang kesadaran bahkan meninggal. Namun untuk kematian akibat heat stroke ini jika mengidap komplikasi atau penyakit lain yang menyertai.
"Kita harus waspadai. Jadi kita lebih ke pencegahannya kita sampaikan. Cara-cara untuk melindungi diri dari paparan langsung sinar matahari," ungkapnya.
Baca Juga: Musim Kemarau Tiba, Suhu NTB Anjlok hingga 19 Derajat Celcius Hingga Terasa Dingin
Kontributor : Buniamin
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang