SuaraBali.id - Fenomena yang cukup menggelitik dan membuat tubuh merinding seketika viral di media sosial. Ratusan bahkan ribuah ekor lalat mengerubungi sebuah motor.
Menurut informasi, kejadian ini terjadi di daerah Kintamani, Bali. Dalam video yang diunggah akun Instagram @balichannel memperlihatkan sebuah motor berwarna biru laut sedang terparkir di pinggir jalan.
Motor bermerk honda beat ini terlihat dikerubungi ribuan lalat. Hampir semua body motor dihinggapi oleh lalat, mulai dari jok motor, body depan, body samping, plat nomor hingga lampu depan.
“Kintamani ne bos buyung be biase ajak makan bareng,” tulis caption dalam video, dikutip dari Instagram @balichannel, Senin (8/1/24).
Bukan hanya 1 motor saja, tepat disampingnya, sebuah motor merk honda scoopy berwarna hitam juga tampak dikerubungi oleh lalat-lalat.
Tak diketahui pasti apa penyebab ribuan serangga itu mengerubungi motor tersebut. Namun lalat-lalat itu terlihat tak mau berpindah hinggap di tempat lain.
Video ini sontak mengundang komentar dari para warganet. Bahkan ada yang menyebutnya jika motor-motor tersebut sudah lama tidak dicuci, sehingga dihinggapi lalat.
“Sudah kapang na beraki ini motor na baru blm na cuci,” ujar akun @fadhlullah_athirah84.
“Pengen sekali ku semprot plus tabok pk raket electric, geli bgt liatna,” sahut @yessy.ash.
Baca Juga: Rahasia di Balik, Rasa Enak Dan Aroma Segar Kopi Kintamani
“Itu tanda nya motornya blm dicuci kali,” jawab lainnya.
“Emg lagi musim itu....geli liatnya .dkintamani emg gtu..klo musim,” ucap @uny666_.
Kontributor: Kanita Auliyana Lestari
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien