SuaraBali.id - Kawasan Pura Ulun Suwi Subak Abian Gelar Sari, Jembrana, Bali, tak hanya memiliki situs purbakala Palungan Batu. Di kawasan tersebut juga jadi tempat ditemukannya Batu Mecaling.
Lokasi penemuan dua buah batu yang disinyalir menjadi tanda peninggalan penganut Shiwa Bhairawa itu berada di lahan perkebunan seluas 4.400 meter milik I Wayan Madia (55).
"Diperkirakan Palungan Batu tempat sebagai bakti terhadap leluhur untuk menyimpan abunya leluhur yang menjadi penduduk disini, kemudian Batu Mecaling sebuah lingga untuk tempat persembahyangan," terang Madia dikutip dari BeritaBali --jaringan Suara.com, Selasa (27/4/2021).
Keberadaan situs purbakala dan penemuan Batu Mecaling membuat kawasan Pura Ulun Suwi Subak Abian Gelar pernah didatangi para peneliti.
Baca Juga: Nikmati Virgin River Panji, Wisata Hutan dan Sungai Alami di Buleleng Bali
Situs Batu Mecaling sendiri ditemukan oleh kakek I Wayan Madia saat tengah membangun Pelinggih di lahan tersebut.
Saat tengah menggali lahan, ditemukanlah batu tersebut tepat saat hari Buda Kliwon Pagerwesi. Ia berharap keberadaan temuan yang disakralkannya itu bisa menjadi perhatian pemerintah.
I Wayan Madia berharap pemerintah turut membantu dalam meneliti Batu Mecaling dan Situs Palunagn Batu sehingga bisa diketahui gambaran lebih jelas terkait keberadaan dua situs tersebut.
"Khusus di Desa Batuagung harapannya pemerintah ikut memelihara dan menjaga karena saat ini sifatnya sendiri. Harapannya biarlah situs purbakala dan pemilik lahan mendapat suatu perhatian pemerintah," pungkasnya.
Baca Juga: Jember Diguncang Gempa Bali Berkekuatan 5,1 SR, Warga Mengaku Trauma
Berita Terkait
-
Ronaldo Tiba di Bali, Bertemu Timnas Indonesia
-
Di Balik Penetapan 1 Desember Sebagai Hari AIDS Sedunia
-
Mengenal Pafi Sukamara: Warisan Budaya yang Menginspirasi Generasi Muda
-
Monster 16 Speed: Ketika Kreidler Ciptakan 'Alien' di Dunia Balap Motor 4 Percepatan
-
Kumpulan Orang-orang Kaya di Indonesia, Ini Sejarah Istilah 9 Naga
Tag
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
Terkini
-
Rencana Koster Setelah Mengunci Kemenangan di Pilgub Bali 2024 Nanti
-
Wilayah NTB Diperkirakan Hujan Sepekan Ke Depan, Udara Akan Sedikit Lebih Sejuk
-
Ada Potensi Pertumbuhan Awan Hujan Meningkat di Bali, BMKG Minta Waspadai Cuaca Ekstrem
-
7 Petugas TPS di Bali Tumbang, Asam Lambung, Keguguran Hingga 1 Orang Meninggal Dunia
-
Potret Luna Bijl, Kekasih Maarten Paes yang Juga Model Selingkaran Gigi Hadid