SuaraBali.id - Kakek 75 tahun bernama Ketut Ruja harus meregang nyawa setelah mterlibat kecelakaan lalu lintas di Banjar Ubung Desa Penebel, Tabanan, Bali, Jumat (30/4/2021).
Polisi menduga Ketut Raja yang mengendarai Honda Grand bernomor polisi DK-6115-BS, lalai saat berkendara hingga terlibat kecelakaan yang merengngut nyawanya.
Ketut Raja meninggal setelah bertabrakan dengan Nengah Wilen (34), lelaki asal Desa Pedawa. Kedua pengendara bertabrakan setelah sang kakek memotong jalan dari selatan ke utara di kawasan jalan Desa Penebel.
I Ketut Ruja mengalami luka lecet di tangan kanan, dan keluar darah dari telinga kanan. Dia sempat dibawa ke Puskesmas Penebel sebelum dinyatakan meninggal dunia.
Baca Juga: Biadab! Bayi 2 Tahun di Riau Tewas, Disiksa Ibu Kandung dan Pacar
Sementara Nengah Wilen mengalami luka lecet di atas alis kanan dan luka lecet pada jari kanan.
“Kecelakaan karena faktor kelalaian pengendara sepeda motor Honda Grand,” kata Kasubbag Humas Polres Tabanan IPTU I Nyoman Subagia dikutip dari BeritaBali --jaringan Suara.com, Sabtu (1/5/2021).
Ia menyebutkan, kondisi jalan di lokasi kecelakaan relatif bagus dan merupakan ruas jalan provinsi. IPTU Subagia berpesan bagi masyarakat agar lebih berhati-hati saat berkendara.
“Terutama yang memiliki keluarga yang sudah berumur. Agar lebih memperhatikan ketika berkendara di jalan raya,” ujarnya.
Berita Terkait
-
Awas Rem Blong! 8 Langkah Mencegah Tragedi di Jalan
-
Ngeri! Tawuran Maut Kebon Singkong Vs Cipinang Jagal di Jaktim: Satu Tewas Tersambar Kereta hingga Kena Panah di Leher
-
Jadwal Persib Kontra Bali United Resmi Ditunda
-
Jokowi Direncanakan Akan Datang ke Bali Demi Kampanyekan Mulia-PAS, Megawati Tidak
-
Tiga Kru tvOne yang Meninggal Akibat Kecelakaan di Tol Pemalang Terima Manfaat BPJS Ketenagakerjaan
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Ingin Punya Rumah di Kota Pahlawan? Hadiri KPR BRI Property Expo 2024
-
Pintu Masuk Desa yang Terdampak Erupsi Lewotobi Dipasangi Spanduk Dilarang Masuk
-
Bawaslu Bali Mulai Awasi Serangan Fajar Jalur Uang Digital
-
Inilah Kelebihan Apple Watch SE Gen 2
-
Kunjungan Wisatawan ke Gunung Rinjani Tinggi, Sampah Capai 31 Ton di Jalur Pendakian