Zaskia Gotik Pulang ke Rumah Orangtuanya Saat Diterpa Isu Keretakan Rumah Tangga

Ia menegaskan tak ada masalah rumah tangga yang membuatnya pulang ke rumah orangtuanya.

Eviera Paramita Sandi
Kamis, 16 Desember 2021 | 10:05 WIB
Zaskia Gotik Pulang ke Rumah Orangtuanya Saat Diterpa Isu Keretakan Rumah Tangga
Zaskia Gotik dan Sirajuddin Mahmud resmi menikah. [Instagram @agustinusbudiyono]

"Namanya juga artis. Hahaaa, mudah-mudahan apa yang diomongin netizen, itu sebaliknya rumah tangga bahagia, dikasih rezeki berlimpah, barokah, kita bahagia," pungkas pemilik nama asli Surkianih ini.

Menurutnya gosip miring tentangnya adalah risiko sebagai publik figur. Ia pun memilih berdoa ketimbang memikirkan hal itu.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak