AHY: Moeldoko Ketua Umum Partai Demokrat Abal-abal

AHY menjelaskan jika KLB Partai Demokrat Deli Serdang ciderai akal sehat, injak etika berpolitik dan salahi moral.

Pebriansyah Ariefana
Jum'at, 05 Maret 2021 | 18:10 WIB
AHY: Moeldoko Ketua Umum Partai Demokrat Abal-abal
Ketua Umum Partai Demokrat terpilih 2020, Agus Harimurti Yudhoyono [instagram Partai Demokrat]

Namun, Marzuki Alie mengundurkan diri dan dengan demikian secara otomatis menyatakan Moeldoko sebagai calon tunggal dan dinyatakan sebagai Ketua Umum DPP Partai Demorat hasil kongres luar biasa.

Sementara itu, Marzuki Alie ditetapkan sebagai Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat Periode 2021-2025.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak