Kondisi Vicky Prasetyo Positif COVID-19: Mata Merah dan Berair, Badan Lemas

Vicky Prasetyo mengeluh sakit sejak pagi.

Pebriansyah Ariefana | Ismail
Kamis, 07 Januari 2021 | 15:26 WIB
Kondisi Vicky Prasetyo Positif COVID-19: Mata Merah dan Berair, Badan Lemas
Presenter Vicky Prasetyo ketika ditemui awak media usai jumpa pers acara "The Next Influencer" antara Rans Entertainment dan ANTV di Kawasan Antasari, Jakarta Selatan, Selasa (5/1/2021). [Suara.com/Alfian Winanto]

Mendengar hal itu, Vicky langsung bergegas menghadiri sidang. Namun sebelumnya dia melakukan tes swab dan akhirnya dinyatakan positif covid-19.

"Nah ternyata dalam perjalanan dari rumahnya harus ke sini, dokter telepon dan kasih hasil, terus saya komunikasikan dengan jaksa dan panitra, hasilnya seperti ini," kata Ramdan.

Majelis hakim lantas memutuskan untuk menunda sidang hingga Februari mendatang.

Baca Juga:Vicky Prasetyo Positif Covid-19, Sidang Pencemaran Nama Baik Ditunda

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Lifestyle

Terkini

Tampilkan lebih banyak