Terciduk Buang Sampah Sembarangan, Satu Warga Denpasar Diamankan

Warga tersebut membuang sampah di luar jadwal pembuangan.

Husna Rahmayunita
Sabtu, 02 Januari 2021 | 18:01 WIB
Terciduk Buang Sampah Sembarangan, Satu Warga Denpasar Diamankan
Ilustrasi sampah plasti. (Pixabay/Stux)

"Alangkah baiknua masyarakat mengikuti program swakelola sampah yang dilaksanakan masing-masing desa atau kelurahan," ujarnya.

Gustra turut berpesan agar masyarakat melakukan pengurangan sampah dengan pemilahan sampah organik dan sampah an organik, sehingga dapat memudahkan untuk melakukan pengolahan di TPS setempat.

Dia menegaskan, membuang sampah sembarangan merupakan bentuk pelanggaran Perda No 1 tahun 2015 tentang Ketertiban Umum. Hal tersebut melanggar pasal 12 ayat 2. Sehingga yang bersangkutan dikenakan Tindak Pidana Ringan (Tipiring) yang dijadwalkan pada 6 Januari mendatang.

"Kami mengajak masyarakat untuk ikut andil menjaga kebersihan Kota Denpasar, yang terpenting tidak membuang sampah sembarangan dan mencemari lingkungan serta senantiasa mentaati aturan yang berlaku," pungkasnya.

Baca Juga:Sampah Medis Seperti APD dan Masker Kian Banyak di Muara Teluk Jakarta

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini