Cegah Covid-19, Warga Dilarang Main Layang-layang di Pantai Padanggalak

Mereka berbondong-bondong membawa layangan besar untuk diterbangkan tanpa mempedulikan protokol kesehatan.

Husna Rahmayunita
Senin, 20 Juli 2020 | 22:15 WIB
Cegah Covid-19, Warga Dilarang Main Layang-layang di Pantai Padanggalak
Ilustrasi main layang-layang. (Pixabay/cocoparisianne)

"Yang menjadi kekhawatiran warga kami, satgas, dan prajuru desa adat jika salah satu ada yang terpapar sudah pasti akan menyebarkan ke yang lainnya," ujar Wayan Sukana, memungkasi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak