Scroll untuk membaca artikel
Eviera Paramita Sandi
Senin, 06 Januari 2025 | 17:56 WIB
Dapur yang disiapkan sebagai tempat memasak makan siang bergizi gratis bagi peserta didik di Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB) [Suara.com/Buniamin]

Diakuinya, belum dimulainya program presiden Prabowo Subianto ini karena peralatan dapur belum tiba. Seharusnya hari ini (Senin red) yang dilaksanakan secara serentak.

"Tapi kita menunggu itu lengkap dan kita buka dan nanti kita mulai di Kota Mataram," katanya.

Dipastikan, petugas atau karyawan yang dilibatkan nantinya bersumber dari masyarakat setempat. Sehingga program ini juga membuka lapangan pekerjaan bagi masyarakat.

"Bisa dipakai untuk orang-orang bekerja di situ. Kita juga suplai barang kita gunakan UMKM-UMKM yang ada di situ. Sehingga semua bisa berjalan," katanya.

Baca Juga: Meski 3 Pasien Meninggal Akibat DBD, Dinkes Mataram Pastikan Bukan Warganya

Selain untuk peserta didik, pembagian makan siang bergizi gratis ini juga akan menyasar ibu hamil dan menyusui.

"Persentasinya itu 10 dari yang dimasak itu untuk mereka," tegasnya.

Kontributor Buniamin

Load More