SuaraBali.id - Sekitar 800 umat Katolik dan 100 pastor di keuskupan di wilayah Atambua di Kabupaten Belu mencatat ada itu yang akan menghadiri Misa Suci yang akan dipimpin Paus Fransiskus di Kota Dili, Timor Leste pada Selasa (10/8) pekan depan.
Menurut Ketua Komsos Keuskupan Atambua Romo Inocentius Bere Nahak, ada 800 umat Katolik yang akan menghadiri Misa Suci itu berangkat dengan menanggung sendiri akomodasi.
"Kami dari Keuskupan Atambua hanya mendata dan koordinasikan soal penginapan, kalau makan dan minum serta biaya akomodasi dari umat sendiri," katanya.
Mereka akan berangkat pada Senin (9/9) itu nantinya akan menjadi perutusan dari semua paroki keuskupan Atambua.
Baca Juga: Lalu Lintas Anjing di Flores Diawasi Ketat Karena Ancaman Rabies
Dia mengimbau umat Katolik yang akan berangkat ke Timor Leste wajib menyiapkan segala kebutuhan pribadi, seperti obat-obatan dan lainnya.
Selain itu umat yang akan berziarah wajib untuk mempersiapkan dokumen pribadi seperti paspor, serta makanan dan minuman.
"Karena panitia di Timor Leste tidak menyiapkan untuk umat yang berziarah," tambah dia.
Sebelum berangkat juga akan dilakukan pemeriksaan kesehatan terlebih dahulu bagi para peziarah, jika tidak sehat maka langsung dibatalkan keberangkatannya.
Pihak keuskupan pada dasarnya sudah siap semuanya, sehingga pada Senin pekan depan jika semua dokumen lengkap maka umat langsung dapat berangkat.
Baca Juga: 3 Rute Penyebrangan dari Kupang Ditutup Karena Cuaca Buruk
Ketika ditanyai terkiat apakah ada umat Katolik dari Keuskupan Atambua yang mengikuti misa suci yang dipimpin Paus di Jakarta, dia mengatakan tidak ada.
"Tidak ada setahu kami, karena bagi masyarakat di Atambua jarak dari Atambua ke Timor Leste lebih mudah dibandingkan ke Jakarta," ujar dia. (ANTARA)
Berita Terkait
-
Gunung Lewotobi Erupsi Lagi, Warga Dilarang Beraktivitas di Zona Radius 7 Kilometer
-
Netanyahu Kecam Paus Fransiskus, Anggap Tudingan Genosida Israel "Memalukan"
-
Desak Lakukan Penyelidikan, Paus Fransiskus Sebut Israel Lakukan Genosida di Jalur Gaza
-
Ahmad Muzani Kerap Beli Sapi Lalu Dilelang hingga Tembus Ratusan Juta, Ternyata Ini Tujuannya
-
Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki: Kenapa Abu Vulkanis Bisa Bahayakan Penerbangan?
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Tiket Ludes 2,5 Bulan, OPPO Run 2024 Sukses Gelar Event Olahraga di Bali
-
Ingin Punya Rumah di Kota Pahlawan? Hadiri KPR BRI Property Expo 2024
-
Pintu Masuk Desa yang Terdampak Erupsi Lewotobi Dipasangi Spanduk Dilarang Masuk
-
Bawaslu Bali Mulai Awasi Serangan Fajar Jalur Uang Digital
-
Inilah Kelebihan Apple Watch SE Gen 2