SuaraBali.id - Selama ini Pasar Seni Ubud menjadi ikon bagi pariwisata di Gianyar, Bali. Hal ini karena pasar Ubud menyuguhkan barang kesenian kepada wisatawan yang datang.
Menurut tokoh Puri Agung Ubud yang juga Ketua PHRI Bali Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati atau Cok Ace, di pasar ini menjadi barometer perekonomian masyarakat. Dengan musibah yang melanda ia merasa prihatin.
"Ubud ini identik dengan Puri, pasar seni dan monkey forest," ujar Cok Ace saat meninjau pasar Ubud katanya sebagaimana diwartakan beritabali.com – jaringan suara.com.
Ia pun meminta agar kondisi pasar ini bisa jadi sediakala.
"Maka kami harapkan kepada pemerintah supaya kondisi pasar bisa dikembalikan," harap dia.
Sedangkan soal pedagang, ia meminta agar bisa direlokasi.
"Agar dicarikan alternatif berjualan," ujar mantan wakil gubernur Bali yang mendampingi Wayan Koster itu.
Terlebih kata Cok Ace bahwa di bulan ini masuk kategori high season. Tingkat kunjungan ke Ubud begitu ramai.
"Dengan bulan high season ini, sebetulnya peluang mendapatkan penghasilan bagi pedagang, maka kami harapkan bisa diberikan kesempatan berjualan," ungkapnya.
Baca Juga: Sore Hari di Denpasar Apa saja yang Bisa Dilakukan Selain ke Pantai?
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Harga Kripto Naik Turun, COIN Pilih Parkir Dana IPO Rp220 Miliar di Deposito dan Giro
-
Prabowo Cabut Izin Toba Pulp Lestari, INRU Pasrah dan di Ambang Ketidakpastian
-
Guncangan di Grup Astra: Izin Tambang Martabe Dicabut Prabowo, Saham UNTR Terjun Bebas 14%!
-
Emas dan Perak Meroket Ekstrem, Analis Prediksi Tren Bullish Paling Agresif Abad Ini
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
Terkini
-
Bule Australia Aniaya Bule Inggris di Bandara Ngurah Rai Bali
-
7 Fakta Penangkapan Costinel Zuleam di Bali: Buronan Paling Dicari di Eropa
-
Begini Cara Buronan Interpol Samarkan Diri Jadi Turis di Bali
-
Buronan Paling Dicari di Eropa Bersembunyi di Bali
-
5 Fakta Terbaru Penanganan Kejahatan Turis Asing di Pulau Dewata