SuaraBali.id - Warga Negara Asing (WNA) di Bali kembali berulang. Kali ini mereka melakukan hal yang tak terduga secara berkelompok.
Dalam sebuah video yang diunggah akun Tiktok @La Bali Island, memperlihatkan sekelompok bule sedang makan-makan.
Menurut informasi yang beredar, mereka sedang menikmati makanan di salah satu restoran di Nusa Penida.
Namun, setelah makanan dan minuman yang mereka pesan sudah dinikmatinya, mereka justru tidak bersedia untuk membayar.
Hal ini diakui sendiri oleh pemilik restoran. Pihak restoran mengatakan jika para bule tersebut tidak mau membayar makanan serta minuman yang sudah dipesannya.
Bahkan, para bule itu mengancam akan mereview jelek makanan serta minuman di restoran tersebut.
Padahal, mereka sudah menghabiskannya, bahkan terlihat menikmati setiap menu yang dipesannya.
Video tersebut diposting ulang akun Instagram @infobali.viral dan mengundang sejumlah komentar warganet.
“Laporkan polisi saja. Biar kapok. Enak ataupun tidak, harus bayar kalau sudah dikonsumsi.,” komentar @me***
Baca Juga: Peselancar Anak-Anak Ikuti Upacara Bendera 17 Agustus di Tepi Pantai Kuta
“Ada juga ternyata bule kismin ya..,” sahut @ai***
“Teu ngeunah tapi LUDES ,” tulis @kh***
“BULE KERE,” ujar @ad***
Kontributor : Kanita
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat