SuaraBali.id - Misi rahasia hingga menjadi mata-mata umumnya adalah tugas dari seorang intelijen. Mereka akan menyamar menjadi apapun itu demi menjalankan misi mereka.
Berbeda dengan yang satu ini, bukan manusia lagi yang menjalankan misi rahasia, namun seekor anjing mungil.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @denpasarnow memperlihatkan seekor anjing sedang berlarian di salah satu jalanan yang diduga di Bali.
Anjing berwarna coklat ini berlarian ke sana kemari seperti sedang mencari sesuatu. Namun bukan tingkahnya yang membuat salah fokus, melainkan warna dari bulu di kulit kepalanya.
Secara keseluruhan, warna anjing ini adalah coklat. Lucunya di bagian kepala justru berwarna hitam bak memakai sebuah topeng.
Penampilan kocak anjing itu seperti sedang menyamar dan menjalankan sebuah misi rahasia. Video tersebut sontak mengundang beragam komentar dari warganet.
“uweee masak digituin,” tulis @made_wirantara.
“De engsap ngae sunscreen,” sahut @urproteinpowder1118_.
“ kijang 1 masuk kijang 1 masuk,” ujar @lokerbaliterbaru.
Baca Juga: Resep Bagiak yang Biasa Jadi Oleh-oleh Khas Bali
“Kasian eeee ,” ucap @xploridex.
Kontributor: Kanita Auliyana Lestari
Kontributor : Kanita
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
BMKG Pastikan Gempa M4.5 di Dasar Laut Bali Tidak Sebabkan Tsunami, Tapi..
-
Ombak 'Menggila' Seret Turis Ceko di Pantai Kelingking, Evakuasi Dramatis 170 Meter
-
Bagaimana Bali United Manfaatkan Jumlah Pemain Hingga Kalahkan PSM?
-
16 Warga Bali Tewas Digigit Anjing Rabies
-
Rekomendasi 5 Warna Pakaian yang Aman Untuk Kulit Sawo Matang