SuaraBali.id - Hewan peliharaan Anjing membutuhkan asupan nutrisi yang cukup untuk mendukung kesehatannya. Biasanya hewan ini diberi makanan instan yang menggoda selera.
Namun ada pula yang memberikan makanan sehat sama seperti makanan manusia pada umumnya. Contohnya seperti sayuran hijau, wortel, telur, ikan teri, daging ayam hingga nasi putih.
Tidak semuanya anjing akan suka makanan tersebut, namun ada pula yang memang khusus suka dengan buah-buahan.
Bahkan, ada juga ternyata anjing yang suka dengan buah kelapa. Dalam video yang diunggah akun Instagram @balichannel memperlihatkan sosok anjing super kocak.
Bagaimana tidak, anjing ini terlihat ketagihan makan kelapa, sampai-sampai ia ingin terus memakannya.
Awalnya, sang pemilik anjing Tengah memakan daging kelapa muda. Ia kemudian mengeroknya menggunakan sendok.
Namun saat tengah menikmati makanannya itu, anjing peliharaannya tak berhenti menatap, seperti menginginkan juga.
Akhirnya ia memberikan sesendok daging kelapa muda itu untuk anjingnya. Alhasil si anjing justru ketagihan dan meminta lagi.
Sampai-sampai anjing ini mengambil kelapa sendiri dan berusaha mengupasnya dengan kedua tangannya.
Baca Juga: Aksi Anjing Bali Viral, Berpura-pura Dibuang untuk Jalan-Jalan
Namun karena sang pemilik tak tega melihatnya, akhirnya dikupaslah kelapa itu dan langsung dilahap oleh si anjing.
Kontributor : Kanita
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat
-
Doa Bersama Penglingsir Puri dan Tokoh Lintas Agama di Bali untuk Nusantara