SuaraBali.id - Oleh-oleh khas Bali yang tak kalah enaknya adalah Banana Crispy. Kalian bisa menemui jajanan ini di toko oleh-oleh khas Bali.
Selain itu, kalian juga bisa lho berkreasi sendiri di rumah. Penasaran bagaimana cara membuatnya? Simak resep berikut ini!
Banana Milk Crispy
Bahan-Bahan:
Baca Juga: Turis Asing Akan Meriahkan Djakarta Warehouse Project 2023 di Bali
Puff Pastry (siap pakai)
Pisang 2 buah (Pisang Sunpride)
Chocochip atau kismis (sesuai selera)
Bahan Vla:
- Susu Full cream 200 ml
- Gula Pasir 40 gr
- Kuning telur 2 buah
- Vanilli Bubuk ½ sdt
- Tepung Maizena 2 sdm
- Garam
Topping:
Baca Juga: Festival Musik Elektronik Djakarta Warehouse Project Kembali Digelar di Bali
- Keju parut (secukupnya)
Cara Membuat:
- Kupas pisang terlebih dahulu dan kemudian potong kecil-kecil.
- Oleskan cetakan banana dengan margarin.
- Ambil 1 lembar puff pastry, potong sesuai bentuk cetakan banana.
- Letakkan pastry yang sudah dibentuk ke dalam cetakan.
- Masukkan potongan-potongan pisang & chocochip.
- Kemudian buat vla, campur menjadi satu semua bahan vla ke dalam panci.
- Masak dengan api kecil, aduk hingga mengental.
- Angkat dan masukkan ke dalam piping bag.
- Masukkan adonan vla ke dalam cetakan banana yang sudah diisi.
- Panggang dengan suhu 170 derajat selama 40 menit (atau sesuaikan dengan oven masing-masing).
Tunggu sampai matang, dan Banana Milk Crispy siap dihidangkan!
Kontributor: Kanita Auliyana Lestari
Berita Terkait
-
Jadwal Persib Kontra Bali United Resmi Ditunda
-
Jokowi Direncanakan Akan Datang ke Bali Demi Kampanyekan Mulia-PAS, Megawati Tidak
-
Buntut 'Jalan-Jalan ke Bali', Pengamat Sarankan Pj Bupati Ganti Kadinsos Jika Tak Ingin Kepercayaan Masyarakat Hilang
-
Polisi Ungkap Lab Narkoba Hasis di Vila Uluwatu Bali Hasilkan Duit Rp 1,5 Triliun Dalam 2 Bulan
-
Polemik Kunjungan Dinas Sosial Kabupaten Bogor ke Bali, Boros atau Kebutuhan?
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Dispar Bereaksi Ketika Bali Tidak Direkomendasikan di Tahun 2025 : Tidak Ada Alasan
-
Serangan Hoaks Pilkada Bali: Polda Kewalahan Buru Buzzer TikTok & Instagram
-
Kecelakaan Beruntun di Gatsu Tengah Denpasar, Ini Kronologi Awal Dan Penyebabnya
-
Spanduk Coblos Si Gundul Akan Dikembalikan ke Rumah Paslon, Satpol PP : Biar Tak Jadi Sampah
-
Hadapi Kepadatan Akhir Tahun di Bali, Kemacetan Mengerikan Tahun Lalu Diharapkan Tak Terulang