Ilustrasi makanan oleh-oleh Bali, Banana Crispy. [Ist]
SuaraBali.id - Oleh-oleh khas Bali yang tak kalah enaknya adalah Banana Crispy. Kalian bisa menemui jajanan ini di toko oleh-oleh khas Bali.
Selain itu, kalian juga bisa lho berkreasi sendiri di rumah. Penasaran bagaimana cara membuatnya? Simak resep berikut ini!
Banana Milk Crispy
Bahan-Bahan:
Puff Pastry (siap pakai)
Pisang 2 buah (Pisang Sunpride)
Chocochip atau kismis (sesuai selera)
Bahan Vla:
- Susu Full cream 200 ml
- Gula Pasir 40 gr
- Kuning telur 2 buah
- Vanilli Bubuk ½ sdt
- Tepung Maizena 2 sdm
- Garam
Topping:
Baca Juga: Turis Asing Akan Meriahkan Djakarta Warehouse Project 2023 di Bali
- Keju parut (secukupnya)
Cara Membuat:
- Kupas pisang terlebih dahulu dan kemudian potong kecil-kecil.
- Oleskan cetakan banana dengan margarin.
- Ambil 1 lembar puff pastry, potong sesuai bentuk cetakan banana.
- Letakkan pastry yang sudah dibentuk ke dalam cetakan.
- Masukkan potongan-potongan pisang & chocochip.
- Kemudian buat vla, campur menjadi satu semua bahan vla ke dalam panci.
- Masak dengan api kecil, aduk hingga mengental.
- Angkat dan masukkan ke dalam piping bag.
- Masukkan adonan vla ke dalam cetakan banana yang sudah diisi.
- Panggang dengan suhu 170 derajat selama 40 menit (atau sesuaikan dengan oven masing-masing).
Tunggu sampai matang, dan Banana Milk Crispy siap dihidangkan!
Kontributor: Kanita Auliyana Lestari
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien