SuaraBali.id - Gerai minimarket - minimarket yang ada di pinggir jalan sepertinya menjadi tujuan banyak orang yang sedang melakukan perjalanan.
Ada yang mampir hanya sekedar melepas dahaga, ada pula yang mampir untuk mencari makanan pengganjal perut. Hal ini yang membuat minimarket-minimarket dipinggir jalan selalu ramai pengunjung.
Mereka menjadikan tempat ini seperti terminal yang hanya untuk singgah sebentar. Namun berbeda dengan penampakan minimarket Ind*m*r*t yang satu ini.
Tempat ini mendadak viral lantaran menyuguhkan pemandangan yang luar biasa. Dalam akun instagram @balichannel memperlihatkan penampakan indom*r*t tersebut.
Baca Juga: Bali United Perkuat Pertahanan, Latihan Fisik, Taktik, dan Teknik Jelang Laga Lawan Arema FC
Tak seperti gerai pada umumnya yang selalu ditutup dengan toilet dan gudang dibagian belakangnya. Gerai ini justru ditutup dengan pemandangan alam yang indah dan luar biasa.
Pemandangan alam tersebut berupa bukit-bukit dan gunung. Menurut informasi dalam video, gerai indom*r*t ini terletak di daerah Kintamani.
Untuk menikmati pemandangan tersebut, para pengunjung juga sudah dipersiapkan tempat duduk yang nyaman bak di cafe. Desain tempat duduknya pun mirip dengan di cafe-cafe pada umumnya yang dilengkapi dengan lampu gantung estetik.
Video ini sontak mengundang komentar dari warganet. Banyak yang menyebut bahwa gerai indom*r*t ini adalah gerai terindah di Bali bahkan Indonesia.
"View indomrt terbaik di indo ini mah," tulis akun @agfarimbawa.
Baca Juga: Arema FC Benahi Permainan dan Teknik Lelang Laga Lawan Bali United
"Otw indomaret," sahut akun @agusmuliawann.
Berita Terkait
-
6 Rekomendasi Tempat Wisata Viral di Bandung, Cocok untuk Liburan Keluarga
-
Promo Indomaret Lebaran: Susu Anak Gratis, Sabun Diskon, Minyak Kayu Putih Murah!
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Asal Usul Walid, Lagi Ramai Disebut di TikTok sampai Trending di X
-
Viral, Apakah 'Meminum Retinol' Benar-benar Bisa Memperbaiki Kulit?
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
Meninggal di AS Saat Nyepi, Mahasiswi Asal Buleleng Ini Sempat Pesan ke Ayah Ibu Agar Tenang
-
Dianggap Rezeki, Nelayan Kuta Panen Ikan Layur, Sekali Melaut Puluhan Kilogram
-
Obat Rindu di Balik Jeruji: Lapas Lombok Barat Sediakan Video Call Gratis untuk Warga Binaan
-
Setelah Lebaran Harga Ayam dan Cabai di Bali Mulai Alami Penurunan
-
Pemudik dari Bali Jadi Korban Ledakan Petasan Balon Udara yang Diterbangkan Anak-anak