SuaraBali.id - Tak hanya di Jawa, di Bali rupanya juga ada makanan lezat dan nikmat yang penyajiannya dengan cara dibungkus daun pisang. Makanan tradisional tersebut adalah ‘Tum Ayam’ atau Tum Bali.
Meski biasanya tum Bali menggunakan olahan daging babi yang dicampur bumbu rempah, namun banyak juga yang dibuat dari bahan dasar daging ayam.
Rasanya tak akan kalah enak, Penasaran cara membuatnya? Simak resep yang satu ini:
Baca Juga: Rujak Bulung Boni Khas Bali, Menu Rumput Laut yang Biasa Diidamkan Ibu Hamil
Bahan-Bahan:
- Dada Ayam filet 500 gram
- Serai 1 batang (geprek)
- Daun salam
- Minyak goreng
Baca Juga: Gereja PNIEL Blimbingsari Tempat Ibadah Kristen di Bali yang Mirip Pura
- Daun pisang
- Air 150 ml
- Santan 100 ml
Bumbu Halus:
- Bawang merah 10 siung
- Bawang putih 5 siung
- Serai 1 batang (iris tipis bagian putihnya)
- Kemiri 2 butir
- Jahe 2 cm
- Lengkuas 3 cm
- Kencur 3 ruas
- Kunyit 2 cm
- Merica ½ sdt
- Cabe rawit (sesuai selera)
- Cabe keriting (Sesuai selera)
- Terasi 1 potong
- Garam
- Gula pasir
Cara Membuat:
1. Cuci bersih filet ayam.
2. Potong filet ayam sesuai selera.
3. Tumis bumbu halus, serai & daun salam hingga keluar aroma sedap.
4. Masukkan potongan ayam, tumis hingga berubah warna, tambahkan air, aduk rata.
5. Ungkep dengan api kecil, tunggu sampai air meresap.
6. Tambahkan santan dan aduk kembali.
7. Biarkan sampai air menyusut agar bumbu meresap sempurna.
8. Jika sudah meresap matikan kompor, tunggu sampai dingin.
9. Ambil selembar daun pisang, letakkan 2-3 sdm ungkepan ayam, tambahkan daun salam diatasnya, lalu bungkus.
10. Kukus selama 30 menit.
11. Tum Ayam siap disajikan!
Kontributor : Kanita
Berita Terkait
-
Nikmati Keindahan Bali dengan Makan Malam Bergaya di Taittinger Champagne Dinner
-
Perjalanan Karier Syakir Sulaiman, Eks Timnas yang Diciduk Gegara Narkoba
-
BRI Liga 1: Bekuk Bali United, Strategi Khusus PSBS Biak Diungkap Pelatih
-
Bali Jadi New Singapore Dan New Hong Kong Jadi Ramai, Sekjen Gerindra Klarifikasi Ucapan Prabowo
-
Penjelasan Gerindra Soal Ucapan Prabowo Mau Buat Bali Jadi The New Singapore
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
-
Batubara Ekspor Sumber Global Energy Dikomplain Vietnam karena Tak Sesuai Nilai Kalori
-
Harga Emas Antam Hari Ini Terpeleset Jatuh Rp30.000, Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Meski Diupayakan, Menhub Tak Jamin Harga Tiket Pesawat Turun Jelang Nataru
-
Derbi Keturunan! Julian Oerip Cetak Gol Saat AZ Bantai Samuel Silalahi di UEFA Youth League
Terkini
-
Kembali Erupsi, Gunung Lewotobi Laki-laki NTT Semburkan Abu 5.000 Meter
-
Video Viral Emak-emak Ngaku Disekap 5 Hari di Villa, Polda Bali : Hoaks
-
Akademisi Unram Sebut Banyak Anak Muda NWDI Kecewa Dengan Langkah Politik TGB
-
Malaysia Buka 4 Ribu Lowongan Kerja Migran Asal NTB, Ini Jobdesk Dan Penempatannya
-
Siswa yang Duel Terbuka di SMAN 2 Abiansemal Peserta Jegeg Bagus, Disdikpora : Sudah Clear