SuaraBali.id - Seiring adanya arus mudik lebaran dari Bali ke Jawa melalui Pelabuhan Gilimanuk, Jembrana, Bali. Petugas berwenang mengatakan arus lalu lintas akan padat seiring longgarnya pembatasan.
Polisi meminta pemudik memperhatikan aturan rekayasa lalulintas yang akan diberlakukan.
"Ada sejumlah rekayasa lalulintas yang disiapkan untuk mengatur arus mudik," kata Kapolres Jembrana, AKBP Dewa Gede Juliana kepada wartawan, Senin (18/4/2022) sebagaimana diwartakan beritabali.com- jaringan suara.com.
Menurutnya, untuk kendaraan kecil terutama mobil pribadi, akan diarahkan ke jalan di kawasan permukiman warga di Kelurahan Gilimanuk.
Jalur ini akan digunakan sebagai manuver kendaraan kecil menuju ke pelabuhan.
Sedangkan untuk mengantisipasi terjadinya penumpukan kendaraan di pelabuhan Gilimanuk, disediakan sejumlah katong parkir di Melaya.
Kemudian di terminal kargo Gilimanuk sebagai tempat untuk mengecek surat kendaraan dan surat vaksin para pemudik.
Bagi pemudik yang belum vaksin juga telah disediakan tempat untuk vaksin dan rapid antigen.
Sedangkan pemudik yang sudah lengkap akan diberikan stiker logo dan barcode oleh petugas agar bisa melanjutkan perjalanan menyeberang ke Jawa.
Baca Juga: Pasokan Hotel Baru di Bali Selama Pandemi Covid-19 Sangat Sedikit
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien