SuaraBali.id - Pura Penataran Sasih Pejeng, Tampaksiring, Gianyar Bali menggelar Karya Agung Penerus Panca Walikrama. Puncak upacara jatuh pada purnamaning Kesanga, Selasa (15/2/2022). Upacara ini dimaksudkan untuk menetralisir wabah Covid-19 yang berdampak di Bali.
Upacara dipuput Yajamana Ida Pedanda Wayahan Bun Geriya Sanur, Pejeng, Ida Pedanda Budha Geriya Tengah Wanasari, serta Ida Pedanda Geriya Sanding Anyar, Pejeng.
Bendesa Adat Jero Kuta Pejeng, Cokorda Gede Putra Pemayun, mengatakan serangkaian dengan karya agung ini juga dilangsungkan ritual sasolahan wali.
“Nedunang Sanghyang Jaran, Anten-antenan (puncak karya), hingga nampyog serta siyat sampiyan saat Ida Bhatara manca-manca budal,” ujarnya sebagaimana diwartakan beritabali.com – jaringan Suara.com.
Selain itu, Cokorda Putra Pemayun memohon kepada seluruh umat Hindu untuk bersama-sama mendoakan seluruh rangkaian upacara ini berlangsung lancar.
“Sekaligus mohon keselamatan jagat agar pandemi covid-19 segera berakhir,” ujarnya.
Dalam upacara tersebut juga sudah dilaksanakan prosesi mapepada atau pembersihan secara niskala terhadap hewan yang digunakan upacara.
Hewan-hewan tersebut di antaranya kerbau anggrek wulan dan yusmerana, kambing hitam, kuluk bang bungkem, babi, kucit butuhan, angsa, bebek putih, ayam serta perlengkapan lainnya.
Berita Terkait
-
Jadwal Persib Kontra Bali United Resmi Ditunda
-
Jokowi Direncanakan Akan Datang ke Bali Demi Kampanyekan Mulia-PAS, Megawati Tidak
-
Buntut 'Jalan-Jalan ke Bali', Pengamat Sarankan Pj Bupati Ganti Kadinsos Jika Tak Ingin Kepercayaan Masyarakat Hilang
-
Polisi Ungkap Lab Narkoba Hasis di Vila Uluwatu Bali Hasilkan Duit Rp 1,5 Triliun Dalam 2 Bulan
-
Polemik Kunjungan Dinas Sosial Kabupaten Bogor ke Bali, Boros atau Kebutuhan?
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Dispar Bereaksi Ketika Bali Tidak Direkomendasikan di Tahun 2025 : Tidak Ada Alasan
-
Serangan Hoaks Pilkada Bali: Polda Kewalahan Buru Buzzer TikTok & Instagram
-
Kecelakaan Beruntun di Gatsu Tengah Denpasar, Ini Kronologi Awal Dan Penyebabnya
-
Spanduk Coblos Si Gundul Akan Dikembalikan ke Rumah Paslon, Satpol PP : Biar Tak Jadi Sampah
-
Hadapi Kepadatan Akhir Tahun di Bali, Kemacetan Mengerikan Tahun Lalu Diharapkan Tak Terulang