SuaraBali.id - Peyek kacang menjadi camilan yang renyah dan lezat. Peyek atau dikenal juga dengan rempeyek menjadi camilan yang digemari banyak orang.
Bisa digunakan untuk pelengkap lauk dan nasi. Rasa gurih dan krenyes memberikan sensasi tersendiri di mulut. Kebanyakan peyek yang dijual di warung beriisikan kacang tanah.
Ternyata tak hanya kacang tanah saja yang bisa dijadikan sebagai isian peyek. Banyak pilihan varian isi peyek. Secara garis besar caranya sama agar lebih jelas simak informasi berikut 3 resep variasi rempeyek.
1. Peyek Kacang Hijau
Kacang hijau selain diolah jadi bubur bisa diolah jadi rempeyek juga. Penasaran bagaimana caranya simak resep dibawah ini.
Bahan:
- 500 gr tepung beras
- 300 gr kacang hijau
- 400 ml santan
- Minyak goreng secukupnya
- 15 lembar daun jeruk
Bumbu halus:
- 5 siung bawang putih
- 7 butir bawang merah
- 1 gr garam halus
- 2 gr penyedap rasa
Cara membuat:
1. Campur tepung beras, irisan daun jeruk, dan bumbu halus.
Baca Juga: 7 Rekomendasi Wisata Alam Bogor Kekinian dan Instagramabel
2. Tuang santan sedikit demi sedikit sambil diaduk rata, lalu masukan kacang hijau.
3. Panaskan minyak secukupnya, lumuri seluruh permukaan wajan agar tidak lengket.
4. Ambil 1 sdm adonan, tuang dipinggiran wajan sampai peyek jatuh ke tengah minyak dengan sendirinya.
5. Goreng peyek hingga kecoklatan.
2. Peyek Teri
Ikan teri juga bisa dijadikan isian peyek. Berikut bahan dan cara membuatnya.
Berita Terkait
-
Cara Bikin Peyek Kacang Renyah Gurih dengan Bahan Sederhana, Gampang Dibuat!
-
Resep Peyek Kacang Super Renyah, Mudah dan Murah!
-
7 Rekomendasi Wisata Alam Bogor Kekinian dan Instagramabel
-
Viral Ide 'Squid Game' Versi Indonesia, Permainan Permen Dalgona Diganti Jadi Peyek Kacang
-
Istri Terharu dengan Perhatian Suami, Padahal Cuma Dibawain Peyek Udang
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar