SuaraBali.id - Seorang Ibu Rumah Tangga (IRT) bernama Ni Made Misiani Wismayanti, menderita bentol dan gatal di sekujur tubuhnya.
Peristiwa ini terjadi usai dia divaksin AstraZeneca Batch CTMAV551 di Kantor Desa Pancasari.
Made Misiani mengaku, itu merupakan vaksinasi tahap pertama. Tiga jam setelah divaksin timbul rasa gatal, sempat digaruk kemudian gatal tersebut meluas ke sekujur tubuhnya. Dia pun langsung memeriksakan diri ke bidan setempat.
“Sudah ke bidan, tetapi hanya diberikan antibiotik saja,” ucapnya dilansir laman BeritaBali, Kamis (3/6/2021).
Menurut Made Misiani, sebelumnya ia tidak memiliki alergi apapun. Ini pertama kalinya ia mengalami bentol dan gatal-gatal seperti alergi setelah divaksin Astrazeneca.
“Hari ini masih terasa tapi bentol-bentolnya sudah hilang karena obat antibiotik,” terangnya.
Ibu rumah tangga itupun khawatir jika bentol dan gatal yang dialaminya sekarang terulang ketika ia menjalani vaksinasi ke dua pada 23 Agustus mendatang.
“Saya tidak tahu bagaimana nanti, Karena kemarin pagi gatalnya sempat hilang, tapi sorenya datang lagi,” tutupnya.
Berita Terkait
-
Disebut Aman, Kabupaten Sleman Pakai Vaksin AstraZeneca untuk Usia 18 Tahun ke Atas
-
Jurus Jitu Bupati Buleleng Antisipasi Keterbatasan Jumlah Vaksin Covid-19
-
Bali Tsunami dan Gempa Besar Tengah Malam November 1815, Hancurkan Kerajaan Buleleng
-
Pertama Kalinya, Korsel Laporkan Pembekuan Darah Usai Vaksinasi AstraZeneca
-
WHO: Afrika Butuhkan Minimal 20 Juta Vaksin Covid-19 Dalam Enam Minggu Mendatang
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Terkuak! Saksi Kunci Pembunuhan Brigadir Nurhadi Terima Rp35 Juta dari Kompol Yogi
-
Kepala Kanwil BPN Bali Resmi Jadi Tersangka, Ini Kasusnya!
-
Rahasia Gaya Gen Z 2026: 4 OOTD Viral Bikin Langsung Terlihat Stylish & Elegan
-
5 Alasan iPhone 17 Pro Max Masih Diburu di Awal 2026
-
7 Camilan Sehat Ini Bikin Kenyang Tanpa Takut Gemuk