Pelabuhan Benoa Diminati Jadi Markas Kapal Pesiar Internasional

Kendati demikian, detil tentang nama Perusahaan kapal pesiar itu belum disebutkan dan masih dilakukan komunikasi lebih intensif.

Eviera Paramita Sandi
Senin, 13 Mei 2024 | 10:45 WIB
Pelabuhan Benoa Diminati Jadi Markas Kapal Pesiar Internasional
Sejumlah penumpang kapal pesiar Pasific Explorer tiba di terminal kedatangan internasional Pelabuhan Benoa di Denpasar, Bali, Kamis (11/4/2024). [ANTARA/Dewa Ketut Sudiarta Wiguna]

Ada pun saat ini kapal pesiar sandar di dermaga timur dengan panjang mencapai 500 meter setelah sebelumnya ditambah 160 meter.

Sehingga dua kapal pesiar ukuran jumbo yakni dengan panjang sekitar 294 meter sudah bisa sandar dalam waktu yang bersamaan.

BUMN itu mencatat selama 2023 total sebanyak 48 kapal pesiar sandar di Benoa dengan penumpang mencapai 77.864 orang. (ANTARA)

Baca Juga:Sopir Taksi di Denpasar Curi Ransel WNA Prancis Berisi Uang Rp 30 Juta

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak