Saat menikahi Sabrina, Deddy Corbuzier memberikan mahar yang cukup fantastis, yakni alat salat, 66 gram emas dan uang 2.022 dolar Singapura yang nominalnya sesuai tanggal pernikahan mereka.
Gus Miftah menjadi salah satu dari sahabat Deddy Corbuzier yang hadir di pernikahan. Selain Gus Miftah, ada Hendropriyono dan Jaksa Agung, Burhanuddin yang bertindak sebagai saksi.
Hadir juga pengusaha Juragan99 beserta sang istri, Shandy Purnamasari di pernikahan Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa.
Baca Juga:Deddy Corbuzier Buat Perjanjian Pranikah Dengan Sabrina Chairunnisa, Antisipasi Bila Jatuh Miskin