5 Wisata Purbalingga Terpopuler, Jalan-jalan ke Kota Curug Nikmati Air Tejun Terindah

Mulai dari wisata alam, wisata budaya hingga wisata kulinernya.

Pebriansyah Ariefana
Jum'at, 05 November 2021 | 09:55 WIB
5 Wisata Purbalingga Terpopuler, Jalan-jalan ke Kota Curug Nikmati Air Tejun Terindah
Puncak Batur Purbalingga (Instagram @pujohhandoko60 dan @mzr_azizi)

4. Curug Tempuran

Curug ini merupakan tempat wisata air terjun di Purbalingga. Kondisi curug ini masih sangat alami saking alaminya banyak masyarakat yang menjadikan spot untuk memancing. Curug ini bisa dikunjungi kapan saja non stop.

5. Curug Nagasari

Curug ini menyajikan air terjun dengan ketinggian lebih dari 75 meter. Air dari puncak tebing tersbut tidak langsung kekolam bawahnya melainkan mengalir disepanjang dinding tebing.

Baca Juga:5 Wisata Jepara Paling Hits 2021, Tempat Keren untuk Hunting Foto

Air di curug ini sangat sejuk dan menyegarkan, jadi dapat dinikmati dari dekat bahkan bisa digunakan untuk mandi langsung dibawah air terjun tersebut.

Lokasi Curug Nagasari berada di Dusun Pucungrumbak, Tanalum, Kecamatan Rembang, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah.

Demikian penjelasan tentang Tempat Wisata Purbalingga.

Kontributor : Annisa Nur Rachmawati

Baca Juga:Hadapi Pemilu 2024, PAN Sudah Siapkan Anggaran Rp40 Miliar untuk Para Kader

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini