Nostalgia Video Lawas Anang, Warganet Gemas Lihat Aurel Aktif sejak Bayi

Aurel Hermansyah terlihat sangat aktif dan berceloteh menggemaskan.

Eleonora PEW
Minggu, 26 September 2021 | 15:04 WIB
Nostalgia Video Lawas Anang, Warganet Gemas Lihat Aurel Aktif sejak Bayi
Aurel Hermansyah. (Instagram/@aurelie.hermansyah)

SuaraBali.id - Sudah lama berkecimpung di dunia musik tanah air, Anang Hermansyah pun sudah lama pula dikenal publik. Bahkan, kini viral video lawas ketika Anang menggendong Aurel Hermansyah, putrinya, yang kala itu masih bayi.

Kini berusia 23 tahun dan tengah mengandung buah hati dengan Atta Halilintar, Aurel Hermansyah saat masih bayi di video tersebut menjadi sorotan warganet.

Dari video itu, seakan tak terasa waktu cepat berlalu karena saat ini si bayi sudah menjadi calon ibu.

Pada video interview lawas tersebut, Anang Hermansyah muda terlihat masih berambut gondrong. Ia menggendong Aurel, yang masih bayi.

Baca Juga:Nostalgia Mantan Pengemudi Kendaraan Presiden Joko Widodo: Beliau Dorong Mobil Mogok

Aurel Hermansyah terlihat sangat aktif dan berceloteh menggemaskan. Banyak yang gemas melihat Aurel Hermansyah saat kecil.

Bukan tanpa sebab, Aurel bahkan sampai menghentakkan tangan dan kakinya terlihat sangat lincah. Netizen lantas menyoroti tingkah Aurel yang sejak bayi sudah aktif seperti sekarang.

"Dari kecil udah heboh yaa, nggak bisa diem, aktif banget! Wkwk gumushhh," komentar salah satu netizen.

"Dari kecil, emang dah aktif dan gumus," tulis yang lainnya.

Baca Juga:Istri Bos AHHA PS Pati Tampil Natural Tanpa Bulu Mata, Netizen: Cantik Banget!

"Lucu ya dari bayi emang aktif dan ekspresif gabisa diem," pungkas netizen.

"MasyaAllah dari bayi sudah aktif pengen ngantongi bawa pulang," tambah netizen yang lain untuk Aurel Hermansyah bayi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini