- Kebutuhan durasi tidur ideal bervariasi berdasarkan kelompok usia, dari balita hingga lansia.
- Balita usia 0-1 bulan memerlukan waktu tidur terlama, yaitu 14-18 jam per hari.
- Orang dewasa (18-60 tahun) idealnya tidur 7-9 jam sehari untuk menjaga fungsi tubuh dan metabolisme.
SuaraBali.id - Setiap orang memiliki perkiraan tersendiri soal durasi tidur setiap harinya. Ada yang menganggap bahwa tidur dengan durasi lama baik untuk Kesehatan.
Namun, tidak sedikit juga yang beranggapan bahwa tidur dengan durasi pas – pasan akan lebih membawa keuntungan bagi tubuh.
Padahal, untuk waktu tidur sebenarnya memiliki durasi yang berbeda – beda, tergantung usianya.
Durasi tidur anak – anak tentu tidak bisa disamakan dengan durasi tidur orang dewasa.
Lantas bagaimana waktu yang ideal?
1. Balita
Waktu tidur yang ideal untuk Balita (Bawah Lima Tahun) ini dibagi dalam beberapa kategori.
Seperti contohnya untuk bayi usia 0 – 1 bulan membutuhkan waktu tidur selama 14 – 18 jam sehari.
Dimana pada masa – masa tersebut merupakan masa peralihan kehidupan dari dalam perut ke dunia.
Baca Juga: Pintunya Mewah, Ruangan Ini Dikira Kamar Tidur, Ternyata Malah Ada Benda Khas Ini
Memasuki usia 2 – 24 bulan, waktu tidur sudah mulai berkurang menjadi 12 – 14 jam sehari.
Di usia ini bayi akan sulit tidur atau bahkan asik bermain sehingga tidak mau untuk tidur, sehingga waktu tidurnya mulai berkurang.
Di usia 2 – 5 tahun, kebutuhan tidur yang sehat yakni diwaktu tidur 11 – 13 jam sehari.
Usia anak mulai masuk sekolah ini akan dihadapkan dengan momen anak mulai jarang tidur siang, bahkan bisa saja berhenti sama sekali.
Maka dari itu waktu tidur malam harus benar – benar dipenuhi.
2. Anak – Anak
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien