SuaraBali.id - Cristiano Ronaldo akan datang ke Indonesia, tepatnya ke Kupang Nusa Tenggara Timur, besok, Selasa (18/2/2025).
Kedatangan megabintang yang kini merumput di Al Nassr di Arab Saudi itu ditunggu banyak pihak.
Penjabat Gubernur NTT, Andriko Noto Susanto, yang mengungkapkan bahwa Ronaldo dijadwalkan tiba di Bandara El Tari Kupang pada pukul 11.00 WIB.
“Kehadiran Ronaldo besok (Selasa) sudah teragenda, dia akan tiba di bandara pada jam 11.00 pagi,” ujar Andriko, Senin, 17 Februari 2025.
Baca Juga: Nasabah Kaget Tiba-tiba Diminta Berdiri Nyanyi Indonesia Raya
Sementara itu, Sekretaris Asosiasi Provinsi PSSI NTT, Abdul Muis menyebut bahwa mantan pemain Manchester United itu akan datang naik jet pribadi.
“Cristiano Ronaldo dan rombongan akan tiba menggunakan private jet pada hari Selasa,” ungkap Abdul Muis.
Kedatangan Ronaldo ini diketahui karena adanya fasilitas dari Yayasan Graha Kasih Indonesia Kupang yang dipimpin oleh Dr. Susi Maria Katipana.
Namun demikian apa saja kegiatan Ronaldo di Kupang belum diungkapkan, kendati demikian diperkirakan tak jauh dari aksi sosial.
Kedatangan Ronaldo ke Kupang ini akan menjadi yang pertama kali, meskipun sebelumnya ia sudah pernah datang ke Indonesia pada tahun 2005 dan 2013 untuk kegiatan sosial dan lingkungan.
Baca Juga: Nasabah Jangan Percaya, Informasi Serangan Ransomware di BRI Dipastikan Hoax
Berita Terkait
-
Patrick Kluivert Patut Was-was, Emil Audero Mengeluh: Ini Terlalu Sering Terjadi!
-
Jadwal Timnas Indonesia vs China Berubah, Main Malam H-1 Lebaran Idul Adha
-
China Colong Start, Segera Gelar TC Demi Rusak Mimpi Timnas Indonesia
-
Kode Redeem Free Fire Paling Anyar 16 April 2025, Cek Juga Cara Klaimnya
-
3 Hal yang Membuat Prestasi Timnas Indonesia U-17 Layak Mendapat Apresiasi
Komentar
Pilihan
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Airfast Mendarat Darurat di Bali, Runway Terganggu, Penerbangan Lain Terdampak
Terkini
-
Asia Grassroots Forum 2025 Akan Digelar Bali, Bahas Kondisi UMKM Hingga Tantangannya
-
Maxime Bouttier Bongkar Rahasia Hubungan dengan Luna Maya: Sempat Putus, Lalu Balik Lagi
-
Meski Berada di Balik Jeruji, Agus Difabel Nikahi Gadis Dengan Prosesi Perkawinan Keris
-
Masih Ada, Saldo DANA Kaget Gratis, Segera Klik Jatah Hari Ini
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Cerita Jessica Iskandar yang Akhirnya Punya Anak Perempuan dari Vincent Verhaag
-
Bule Ngamuk di Klinik Pecatu Mengaku Merasa Berada di Alam Lain
-
Lebih Senior 10 Tahun, Maxime Bouttier Kaget dengan Gaya Hidup Tak Biasa Luna Maya
-
Kemenperin Minta Bali Koordinasi Soal Pelarangan AMDK, Koster : Nggak Perlu, Ini Kewenangan
-
BRI Optimis Terhadap Keberlanjutan Kinerja, Siapkan Dana Rp3 triliun untuk Buyback Saham
-
BRI Dukung Pengusaha Kue Lokal Tien Cakes and Cookies, Usaha Kian Melesat
-
Nasi Tepeng Bali, Menu Sarapan Nasi Lembek yang Membuat Banyak Turis Penasaran
-
Politisi Gerindra Kritik SE Larangan Air Minum Kemasan Plastik di Bali, Bagaimana Solusinya?
-
Dibina BRI, UMKM Songket Ini Sukses Tembus Pasar Internasional
-
Diejek Jelek & Tak Ideal, Model Bali Ini Buat Perundungnya di Masa Lalu Menyesal