SuaraBali.id - Pekerja pembersih dan perapi kamar atau housekeeping salah satu pekerjaan di hotel yang tidak mudah.
Meski terlihat hanya bersih-bersih kamar dan ruangan lain di hotel, namun mereka harus benar-benar memastikan kebersihannya.
Biasanya, setiap tamu yang hendak check out akan meninggalkan uang tip untuk para housekeeping. Hal ini guna menghargai setiap pekerjaan yang dilakukan oleh housekeeping.
Berbicara soal housekeeping, baru-baru ini beredar sebuah video yang memperlihatkan tamu hotel meninggalkan sejumlah uang tip di kamar hotel tersebut.
Baca Juga: Tips Mempersiapkan Staycation Murah di Bali Saat Peak Season, Cicil Pesan Hotel
Saat 2 orang housekeeping masuk ke dalam kamar tersebut dibuat kaget dengan pemandangan kamar hotel yang penuh dengan uang pecahan Rp 100 ribu dan Rp 50 Ribu.
“Uyak Gae (x), Uyak Tiping (v),” tulis caption dalam video.
Mereka sontak merekam uang-uang yang tergeletak di meja dan rak dalam kamar itu. Uang tersebut rupanya sengaja ditinggal oleh tamu hotel untuk tip housekeeping yang membersihkan kamar itu.
Sontak video ini membuat warganet berpikir bahwa housekeeping mana yang tidak semangat bekerja jika uang tipnya melimpah seperti itu.
Video tersebut diunggah akun Instagram @denpasarnow dan mengundang beragam komentar dari warganet.
Baca Juga: Bersih-bersih Kamar Hotel Malah Untung Besar! Housekeeping Ini Dapet Bonus Tak Terduga
“suka dan enaknya di hk,” komentar @krisnaaaa____0.
“Full senyum ,” sahut @_rikaajayantii.
“Impian pegawai hotel. Gpp gaji UMK yg penting tiap hari kayak gini,” tulis @detudenit.
“Intine bersyukur blii ,” ujar @official_miscot.
Kontributor : Kanita
Berita Terkait
-
Siapa Zulkarnaen Apriliantony yang Terseret Kasus Judi Online? Jejaknya Dimana-mana, BUMN hingga Timses
-
Kumpulan Gambar Logo dan Tema Hari Pahlawan Nasional 2024 Format PNG
-
Rekam Jejak Zulkarnaen Apriliantony, Diduga Punya Peran Penting di Kasus Judi Online
-
Doyoung NCT Beri Semangat untuk Muda Mudi di Lagu Solo Terbaru Bertajuk The Story
-
Viral Siswa SD Belajar di Ruang Kelas Tak Layak, Atap Ambrol Hingga Lantai Tanah
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
-
Review DADOO: Nostalgia Game Ular Tangga yang Bisa Main Multiplayer Secara Online
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
Terkini
-
TPA Sarbagita Bali Rawan Longsor Saat Hujan, DLHK Kerahkan Alat Berat
-
El Nino Picu Gelombang Tinggi di Bali, BMKG Beri Peringatan Dini Pelayaran
-
Kembali Erupsi, Gunung Lewotobi Laki-laki NTT Semburkan Abu 5.000 Meter
-
Video Viral Emak-emak Ngaku Disekap 5 Hari di Villa, Polda Bali : Hoaks
-
Akademisi Unram Sebut Banyak Anak Muda NWDI Kecewa Dengan Langkah Politik TGB