SuaraBali.id - Lagu daerah Bali, Jangi Janger atau Mejangeran menjadi lagu pengiring gerak Tari Janger, sebuah tarian pergaulan khas Pulau Dewata.
Lagu ini juga dikenal wisatawan bahkan hingga ke mancanegara. Pada tari Janger, lagu Mejangeran akan dinyanyikan secara bersahut-sahutan oleh para penarinya.
Lagu ini menceritakan tentang seorang wanita cantik yang sedang memetik bunga. Tubuhnya yang indah dan kulitnya yang putih menonjolkan kecantikannya yang cantik.
Makna Lagu Jangi Janger
Baca Juga: Asal Usul Lagu Bali Ratu Anom Beserta Terjemahannya
Makna lagu Janger adalah sebagai kecantikan seorang putri dari Bali yang rupanya elok dan mempesona layaknya sekuntum bunga.
Selain itu liriknya mengungkap ajakan untuk turut menari atau dalam bahasa setempat disebut mejangeran.
Dengan turut menari, maka diharapkan rasa tidak enak dan sedih yang dirasakan akan hilang.
Lirik Lagu Jangi Janger
Jangi Janger,
Baca Juga: 5 Lagu Bali yang Sering Dijadikan Materi Lomba Nyanyi Beserta Artinya
sengsenge sengseng janger,
Sengsenge sengseng janger,
Serere nyomane nyore…
Kelap kelap ngalap bunga,
Langsing lanjar pamulune nyandat gading,
Jalan jani mejangeran,
Seledet enyorina tiyang…
Arasijang krangi janger, arasijang krangi janger,
Arasijang krangi janger, arasijang krngi janger.,
Jangi Janger, Sengsenge sengseng janger,,
Sengsenge sengseng janger..
Serere nyomane nyore,
Kelap kelap ngalap bunga,
Langsing lanjar pamulune nyandat gading,
Jalan jani mejangeran,
Seriang ngentur rora roti….
Kontributor : Kanita
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Ryan Flamingo Kasih Kode Keras Gabung Timnas Indonesia
Pilihan
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
Terkini
-
7 Kolam Renang di Bali Murah Untuk Liburan Anak-anak
-
Dulu Turis Langsung ke Gili Trawangan, Kini Senggigi Dibidik: NTB Ubah Strategi Pariwisata
-
Meninggal di AS Saat Nyepi, Mahasiswi Asal Buleleng Ini Sempat Pesan ke Ayah Ibu Agar Tenang
-
Dianggap Rezeki, Nelayan Kuta Panen Ikan Layur, Sekali Melaut Puluhan Kilogram
-
Obat Rindu di Balik Jeruji: Lapas Lombok Barat Sediakan Video Call Gratis untuk Warga Binaan