SuaraBali.id - Belakangan kehidupan ekonomi Jessica Iskandar memang tengah sulit. Dia menjadi korban penipuan rekan kerja hingga mengalami kerugian besar mencapai Rp10 miliar. Situasi ini pun membuat Jedar-panggilan Jessica Iskandar kerap dibantu oleh teman-teman dekat.
Belum lama ini, Jedar ternyata menuliskan curhat atau curahan hatinya mengenai sosok teman terbaik dalam hidup.
Di media sosialnya, ia menuliskan mengenai siapa sosok yang menjadi teman dan sajabat terbaik dalam hidup. Bahkan pertanyaan tersebut pun ditanyakan kepada sosok para ibu lainnya.
Jedar meniliskan curhat di media sosialnya dengan menuliskan teman terbaiknya dalam hidup adalah anak-anaknya.
Baca Juga: Cerita Bule Kelsey Foster, Influencer Alami Kaki Bengkak Usai Tato Dan Terpeleset di Bali
"Pada akhirnya anak-anak kita adalah teman terbaik kita. Setuju nggak ibu-ibu?" tulisnya sekaligus meminta pendapat followers-nya.
Unggahan ini pun kemudian ramai dihubungan dengan sikap para teman alias geng sosialita Jedar yang ternyata belum tergerak untuk membantu.
Para netizen langsung menghubungkannya dengan teman sosialita yang dimilikinya selama ini.
"Ada yang tersirat dari yang tersurat.. bener gak kak jess?? Semoga gak ada apa-apa ya," duga netizen lain.
"Kalau sudah ngomong gitu biasanya kecewa sama teman," komentar netizen.
Baca Juga: Nekat, Denise Chariesta Bikin Karangan Bunga di Bali Tagih Janji Manis
Jessica Iskandar pun dituding netizen jika ia ditinggalkan geng sosialitanya, termasuk Nia Ramadhani.
"Kak temennya gak ada yang bantuin buat lunasin utang ya makanya di-unfol semua," kepo netizen lain.
"@ramadhaniabakrie geng nya pada kemana nih ? Disaat susah mah gak ada satupun ya yang suport," tambah yang lain.
"Makanya hidup jangan berharap sama manusia deh. Sama Tuhan aja udah biar nggak nyesek," saran netizen lain.
"Jangankan ngasih sesuatu, ngasih semangat aja, yang centang biru pun bestay..bestay gak ada yang nongol," kata lainnya.
Berita Terkait
-
Jessica Iskandar Trauma, Kasus Pencurian Berturut-turut Terjadi di Sekitarnya
-
Jessica Iskandar Curhat Soal Kehidupannya Sambil Menangis : Aku Capek Banget
-
Manglingi Pakai Busana Tertutup, Penampilan Jessica Iskandar Jadi Perbincangan
-
Kalau Naksir Cewek, El Barack Bakal Kasih Tahu Mama atau Papa Dulu? Jawaban Anak Jedar Disorot
-
5 Artis Menolong Nunung yang Jatuh Miskin, Bantuannya Bukan Hanya Uang
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
Pilihan
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
-
Dear Timnas Indonesia U-17! Awas Korsel Punya Dendam 23 Tahun
-
Piala Asia U-17: Timnas Indonesia U-17 Dilumat Korsel Tanpa Ampun
-
Media Korsel: Hai Timnas Indonesia U-17, Kami Pernah Bantai Kalian 9-0
-
Masjid Agung Sleman: Pusat Ibadah, Kajian, dan Kemakmuran Umat
Terkini
-
5 Restoran di Bali yang Cocok Untuk Acara Makan Bersama Keluarga
-
Thai Lion Air Kini Terbang dari Bali ke Bangkok, Jadwalnya 4 Kali Seminggu
-
Arus Balik dari Jawa ke Bali Mulai Meningkat, Akhir Pekan Diprediksi Jadi Puncaknya
-
7 Kolam Renang di Bali Murah Untuk Liburan Anak-anak
-
Dulu Turis Langsung ke Gili Trawangan, Kini Senggigi Dibidik: NTB Ubah Strategi Pariwisata