SuaraBali.id - Viral sebuah video di Instagram memperlihatkan sebuah mobil Innova hitam didorong banyak orang saat melaju di tanjakan Pura Goa Gong Jimbaran Kuta Selatan, Badung, Bali.
Menurut keterangan di video tersebut, momen ini terjadi pada Rabu (14/9/2022) siang ini.
“Terpantau siang ini satu unit kendaraan tidak kuat menanjak tepat di Tanjakan Pura Goa Gong Jimbaran Kuta Selatan,kemungkinan disebabkan kurang perhitungan oper gigi kendaraan ketika mau menanjak. Selalu berhati hati semeton,” tulis pengunggah video dari akun @info.ungasan.
Dalam video tersebut terlihat ada antrean mobil hingga truk di belakangnya yang juga akan melaju. Namun karena adanya mobil tak kuat menanjak tersebut, perjalanan mereka pun tersendat.
Baca Juga: Wapres Ma'ruf Amin Paparkan 4 Langkah Bentuk Dunia Kerja Baru Kepada Anggota G20
Tanjakan Goa Gong Jimbaran ini memang sering menyebabkan pengendara yang tak menguasai medan terjebak mundur di turunan.
Namun kejadian hari ini diduga karena pengemudi salah perhitungan saat memindahkan gigi perseneling saat hendak menanjak.
Warganet pun ikut menangapi video viral ini.
“Gigi 2 ngga kuat nanjak di over kr gigi 4 min,” ujar warganet.
“Keknya bukan orang sana,kl orang sana udh tau jgn ambil paling kiri,krn elevasinya beda ma sisi kanan,” kata warganet lain.
Baca Juga: Truk Terguling, Babi-Babi di Dalamnya Berhamburan ke Rumah Warga Setelah Diselamatkan
“Pake rumus momentum aja kak biar tau kecepatan berapa dan massa suatu benda,” tandas warganet lainnya.
Berita Terkait
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Akun X Wikipedia Bagikan Cerita Firaun Akhenaten yang Pernah Pindahkan Ibu Kota, Warganet: Kok Mirip Sama...
-
Viral Rizal Armada Tegur Pasangan Kekasih Bermesraan di Konsernya: Kalau Belum Nikah Jangan Dekat-Dekat!
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Ingin Punya Rumah di Kota Pahlawan? Hadiri KPR BRI Property Expo 2024
-
Pintu Masuk Desa yang Terdampak Erupsi Lewotobi Dipasangi Spanduk Dilarang Masuk
-
Bawaslu Bali Mulai Awasi Serangan Fajar Jalur Uang Digital
-
Inilah Kelebihan Apple Watch SE Gen 2
-
Kunjungan Wisatawan ke Gunung Rinjani Tinggi, Sampah Capai 31 Ton di Jalur Pendakian