SuaraBali.id - Pengelola obyek wisata Kayu Putih keramat, Pak Nina Kurna tanggapi soal Warga Negara Asing (WNA) asal Rusia bernama Alina Fazleeva, 28 tahun yang berpose telanjang di kayu putih keramat di Desa Adat Bayan, Desa Tua, Kecamatan Marga, Tabanan, Bali.
Menurutnya kejadian tersebut dipastikan terjadi pada Minggu (1/5). Hal ini bisa terjadi karena suasana di sekitar kayu keramat masih sepi. Pengelola baru membuka obyek wisata mulai sekitar Pukul 09.00 WITA.
“Kami menduga, wisatawan ini sudah beberapa kali datang ke obyek wisata kayu putih keramat sehingga mengetahui situasi,” ujarnya.
Hal itu diketahui dilakukan pada pagi hari saat suasana sedang sepi dan pihaknya merasa kecolongan.
“Akan ada evaluasi dan kami akan lakukan upacara ritual pebersihan,” kata pengelola obyek wisata kayu putih keramat, Pak Nina Kurna Kamis, (5/5/2022).
Hari ini, Jumat, (6/5) Aina Fazleeva dijadwalkan melakukan persembahyangan di area kayu keramat bersama pengurus serta tokoh adat setempat.
Selain itu, wisatawan yang membuat video viral ini, bahkan telah datang ke lokasi dan menyatakan permintaan maafnya.
Pihak kepolisian dari Polres Tabanan, secara resmi menyatakan kasus ini telah diambil alih oleh Polda Bali.
Selain itu, pihaknya juga telah dibantu oleh Imigrasi sehingga awal penanganan kasus ini berjalan dengan lancar.
Baca Juga: Dinkes Dan IDAI Bali Mewasadai Virus Baru Mirip Hepatitis Akut yang Menyerang Anak
“Kasus diambil alih oleh Krimsus, Polda Bali,” kata Kapolres Tabanan AKBP Ranefli Dian Candra.
Berita Terkait
-
BRI Peduli Dukung Komitmen Kelola Sampah Modern Melalui Dukungan Operasional
-
Pascabencana di Sumatra, Asa Bangkit untuk Pulih Harus Terus Ada
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
-
Pascabencana, Asa Bangkit untuk Pulih Harus Terus Ada
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Terkuak! Saksi Kunci Pembunuhan Brigadir Nurhadi Terima Rp35 Juta dari Kompol Yogi
-
Kepala Kanwil BPN Bali Resmi Jadi Tersangka, Ini Kasusnya!
-
Rahasia Gaya Gen Z 2026: 4 OOTD Viral Bikin Langsung Terlihat Stylish & Elegan
-
5 Alasan iPhone 17 Pro Max Masih Diburu di Awal 2026
-
7 Camilan Sehat Ini Bikin Kenyang Tanpa Takut Gemuk