SuaraBali.id - Pengacara kondang Hotman Paris Hutapea mengaku pernah pendekatan alias PDKT kepada Venna Melinda. Hal itu pun diketahui oleh anak kedua Venna Melinda Athalla Naufal.
Pada tayangan youtube yang diunggah di kanal Youtube TransTV Official, soal kedekatan Hotman Paris dan Venna Melinda awalnya disinggung oleh Mellaney Ricardo.
"Eh gue tuh zaman-zaman emak lu dideketin bang Hotman. Mamah pernah cerita kan waktu dideketin bang Hotman?" tanya Melaney Ricardo dalam tayangan kanal YouTube TRANS TV Official, Senin (28/3/2022).
Athalla Naufal pun membenarkan soal hal itu. Bahkan dia menyebut Hotman Paris sering berkomunikasi Venna Melinda lewat WhatsApp.
"Pernah ada WhatsApp-nya kan," tutur Athalla Naufal.
"Bukan cuma DM tapi WhatsApp juga," sahut Melaney Ricardo.
Namun demikian Hotman Paris tidak melanjutkan pendekatannya kepada Venna Melinda. Melaney Ricardo pun penasaran sebabnya.
"Elo kenapa berhenti sih bang?" tutur Melaney Ricardo ke Hotman Paris.
Hotman Paris pun menjelaskan alasannya yaitu karena dia tahu diri.
Baca Juga: Sempat Dirumorkan Tidak Suka, Kini Verrel Bramasta Anak Venna Melinda Sebut Ferry Irawan Sebagai Abi
"Karena ada waktunya berhenti. Tetap komunikasi lancar. Tapi begitu tidak mengarah, yasudah. Tahu dirilah," jawab Hotman Paris lantas tertawa.
Dan dari situ Melaney Ricardo pun menyebut bahwa istri Ferry Irawan itu bukan sosok yang matrealistis.
"Mama kamu nggak matre yah?" celetuk Melaney Ricardo.
"Masalahnya dulu sempet dideketin sama orang kaya juga kan," jawab Athalla.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Jadi Idola Gen Z, Ini Kelebihan Macbook Dibanding Laptop Lain
-
Tradisi Unik Jelang Ramadan di Tengah Umat Hindu Bali
-
Ingin Tetap Langsing Saat Puasa? Ini Tips Diet di Bulan Ramadan
-
Kepala Kantor BPN Bali Lawan Penetapan Tersangka Lewat Praperadilan
-
Status Gunung Ile Lewotolok Naik Jadi Siaga, Ribuan Gempa Tercatat