SuaraBali.id - Khabib Nurmagomedov, mantan petarung Ultimate Fighting Championship (UFC) direncanakan akan datang ke Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) tahun 2023 mendatang. Kabar tersebut dikonfirmasi Gubernur NTB Zulkieflimansyah.
Mantan juara dunia UFC kelas ringan asal Rusia tersebut datang ke Lombok guna meresmikan salah satu resort mewah di Gili Bidara Kabupaten Lombok Timur.
"Kemungkinan jadi, Khabib direncanakan akan meresmikan satu resort tahun depan," ujra Gubernur NTB pada Selasa, (01/2/2022).
Lebih lanjut, politisi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) ini menyebutkan ada salah satu investor yang akan membangun resort mewah di Gili Bidara Lombok Timur.
Gubernur NTB mengatakan kedatangan Khabib Nurmagomedov sedang diusahakan.
"Mudah-mudahan tahun depan bisa sukses, lokasinya di Gili Bidara. Kita berharap Khabib Nurmagedov datang," tandasnya.
"Doakan saja," sambungnya.
Gili Bidara merupakan gugusan pulau-pulau kecil di Kecamatan Sambelia Lombok Timur. Masuk dalam gugusan pulau kecil tersebut seperti Gili Lampu, Gili Kondo, dan Gili Petagan. Gugusan pulau-pulau kecil di Lombok Timur ini merupakan tempat yang sangat indah untuk snorkeling.
Khabib Nurmagomedov ialah petarung yang amat ditakuti di ajang UFC. Ia disegani oleh setiap lawannya.
Khabib Nurmagomedov telah memutuskan pensiun dini. Keputusannya pensiun dari dunia seni bela diri campuran (MMA) terjadi usai Khabib menaklukkan Justin Gaethje dalam duel UFC 254.
Duel terakhir Khabib melawan Gaethje terjadi pada Fight Island, Abu Dhabi, Uni Emirat Arab, Minggu (25/10/2020). Duel Khabib yang paling fenomenal ketika melawan petarung UFC asal Irlandia Conor McGregor.
Kontributor : Lalu Muhammad Helmi Akbar
Berita Terkait
-
Trump Kembali Kirim Senjata ke Ukraina Setelah Gencatan Senjata! Apa yang Berubah?
-
Pocari Sweat Run Lombok 2025, Kesempatan Lari di Atas Aspal Sirkuit Terbaik di Dunia
-
Eropa Siapkan "Jaminan Kredibel" untuk Ukraina: Tinggalkan Ketergantungan pada Amerika Serikat?
-
Deal Rahasia AS-Ukraina Terungkap: Gencatan Senjata, Bantuan Intelijen, dan Kekayaan Mineral!
-
Tiongkok, Rusia, Iran Gelar Latihan Militer di Tengah Ketegangan Nuklir dan Ancaman Houthi
Tag
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
-
Komunitas Milenial Bergerak Sukses Gelar Aksi Sosial BERMANJA di Yogyakarta
-
Emas Antam Tembus Harga Tertinggi Sepanjang Masa Hari Ini, Jadi Rp1.742.000/Gram
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
Terkini
-
Kapolres Ngada Jadi Tersangka, Posisinya Digantikan Kapolres Nagekeo
-
MinyaKita NTB Diduga Kurang Takaran: Polisi Bergerak
-
Jadwal Imsakiyah 14 Ramadan 1446 H Untuk Denpasar, Jumat 14 Maret 2025
-
Alasan Koster Naikkan Tunjangan DPRD Bali Karena Kasihan Bebannya Berat
-
Shalat Tarawih Ala Masjidil Haram di Islamic Centre NTB, Ini Jadwal Para Imam Timur Tengah