SuaraBali.id - Hari Valentine selalu menjadi hari yang digunakan banyak orang untuk melakukan perayaan. Hal yang sama juga dilakukan pada hari ini, Senin (14/2/2022).
Hari Valentine pada Selasa (14/2/2022) menjadi perhatian kepolisian. Hal itu terungkap saat apel kesiapan yang digelar Polsek Kota Gianyar.
Sasaran pengamanan saat hari kasih sayang adalah pantai. Kapolsek Gianyar, Kompol Gede Putra Astawa, menyatakan, saat Valentine yang jadi fokus perhatian polisi adalah kerumunan.
“Yang jadi perhatian kami terkait kerumunan,” ujarnya seperti diwartakan beritabali.com – Jaringan Suara.com.
Sejumlah tempat akan menjadi perhatian. “Di Pantai Siyut, Pantai Lebih, dan Alun-alun Gianyar,” ujar Kompol Putra Astawa.
Ketika patroli menemukan keramaian, langsung dibubarkan.
“Karena tidak sesuai prokes,” jelasnya.
Selain itu, bagi pemuda pemudi yang kumpul sampai larut malam, diminta pulang.
“Kalau lewat tengah malam, imbau pulang. Supaya tidak terjadi gangguan kamtibmas (keamanan ketertiban masyarakat),” jelasnya.
Selain Valentine, petugas juga memperhatikan protokol kesehatan (prokes).
“Diimbau masyarakat tetap mematuhi prokes untuk mencegah penyebaran Covid-19,” tukasnya.
Berita Terkait
-
Bojan Hodak Lega, Laga Lawan Bali United di BRI Liga 1 Ditunda PT LIB
-
Ilmuwan Temukan Bukti 'Garis Pantai Samudra' di Mars, Indikasi Kehidupan di Planet Merah
-
Bantu Hilangkan Stres, Ini 5 Alasan Pantai Baik untuk Kesehatan Mental
-
Usai Terpidana Mati Mary Jane, 5 Napi Anggota 'Bali Nine' Dipertimbangkan untuk Dipindahkan ke Australia
-
Konsep Pidana di Indonesia Berubah Jadi Alasan 5 Anggota Bali Nine Akan Dipulangkan
Terpopuler
- Keponakan Megawati jadi Tersangka Kasus Judol Komdigi, PDIP: Kasus Alwin Jabarti Kiemas Contoh Nyata Politisasi Hukum
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Hukum Tiup Lilin Dalam Islam, Teganya Geni Faruk Langsung Padamkan Lilin Ultah saat Akan Ditiup Ameena
- Kevin Diks: Itu Adalah Ide yang Buruk...
- Sebut Jakarta Bakal Kembali Dipimpin PDIP, Rocky Gerung: Jokowi Dibuat Tak Berdaya
Pilihan
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
-
Jangan Lewatkan! Amalan Malam Jumat untuk Perlindungan dari Fitnah Dajjal
-
Setelah Pilkada, Harga Emas Antam Meroket Jadi Rp1.513.000/Gram
-
Mempelajari Efektivitas Template Braille pada Pesta Demokrasi
Terkini
-
Potret Luna Bijl, Kekasih Maarten Paes yang Juga Model Selingkaran Gigi Hadid
-
200 Prajurit Kodam IX/Udayana Dikirim ke Flores Timur Bangun Huntara Lewotobi
-
Jawaban Koster Atas Ucapan Selamat De Gadjah : Terima Kasih Sahabat Baik Saya
-
De Gadjah Akui Kemenangan Koster-Giri di Pilgub Bali, Ucapkan Selamat dan Terima Kasih
-
Ketua KPPS di Bima Dibacok Saat Pemungutan Suara, Ini Kata PJ Gubernur NTB