SuaraBali.id - Tahukah anda soal lokasi titik Nol Kota Denpasar? Tempat ini berada di depan patung Puputan Badung, Lapangan I Gusti Ngurah Made Agung, Kota Denpasar, Bali.
Kawasan Titik Nol Km Kota Denpasar ini sudah ada sejak zaman Belanda. Lokasi ini pernah direvitalisasi oleh mantan Wali Kota Denpasar, Ida Bagus Rai Dharmawijaya Mantra dengan melakukan penataan dan mempercantik serta mempertegas tulisan titik nol Km tersebut.
Adapun di sana diletakkan lingkaran berbahan tembaga yang bertuliskan Km 0. Penataan ini tepat ditengah-tengah sisi utara kawasan Patung Puputan Badung dan peresmiannya dilakukan tgl 8 Agustus 2015 yg lalu.
Titik Nol Kilometer Denpasar sering menjadi pusat berkumpulnya ogoh-ogoh saat pengerupukan di Denpasar, lokasi pawai pembukaan Pesta Kesenian Bali (PKB) dan event tahunan Denpasar Festival.
Di hari biasa tempat ini juga umum dikunjungi sebagai tempat nongkrong anak muda atau juga tempat untuk mengambil foto di sekitar lapangan puputan.
Di sekitar nol kilometer ini pula terdapat beberapa tempat penting seperti pura terbesar di Denpasar yaitu Pura Jagatnatha, markas Kodam IX/Udayana, kantor Wali Kota Denpasar, rumah jabatan Gubernur Bali serta Museum Bali di sisi timur lapangan puputan. (denpasartourism.com)
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?