SuaraBali.id - Bubur kacang hijau merupakan makanan yang telah dikenal oleh banyak orang di Indonesia. Selain mudah dibuat dan ditemukan, makanan ini juga merupakan makanan yang unik dan bergizi.
Bubur kacang hijau mengandung protein, zat besi, dan vitamin lainnya yang sangat bermanfaat untuk tubuh. Oleh karena itu, bubur kacang hijau kerap direkomendasikan untuk dikonsumsi ibu hamil.
Cara membuat bubur kacang hijau tidaklah sulit. Bubur kacang hijau kental karena adanya tepung yang membuatnya kental dan nikmat. Untuk mengetahui lebih lanjut, berikut resep bubur kacang hijau kental yang mudah dibuat.
Bahan:
100 gram kacang hijau mentah
650 ml air mineral
40 gram gula pasir
65 ml santan
20 gram garam
Baca Juga: 10 Resep Makanan Bayi 6 Bulan, Semua Yummy dan Bergizi Lho Bund...
1 lembar daun pandan
Beberapa siung jahe sesuai selera
Tepung tapioka untuk membuat bubur kacang hijau kental
Cara membuat bubur kacang hijau kental:
- Rendam kacang hijau selama 1 jam atau bahkan hingga 1 malam agar lunak
- Tiriskan kacang hijau tersebut
- Rebus air hingga setengah matang
- Masukkan kacang hijau
- Masukkan daun pandan hingga wangi
- Masukkan jahe
- Masukkan tepung sedikit demi sedikit agar tidak menggumpal
- Rebus sekitar 5 menit
- Tutup panci dan matikan kompor
- Diamkan selama kurang lebih 20 menit
- Rebus kembali adonan di atas
- Tambahkan santan dan gula pasir
- Aduk terus hingga mendidih
- Matikan api
- Sajikan bubur kacang hijau
Merendam kacang hijau berguna untuk memisahkan kacang yang sudah busuk dan yang masih berkualitas baik.
Kacang yang sudah busuk akan menggenang sehingga mudah dipisahkan. Setelah merendam, tentu saja kacang tersebut direbus dengan api yang stabil.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien