SuaraBali.id - Hotel di Bali dekat pantai yang instagramable. Jika anda ingin metasakan indahnya pemandangan laut lepas saat bangun tidur. Di Bali terdapat hotel yang memiliki akses dekat dengan pantai.
Selain menyuguhkan pemandangan yang indah, hotel-hotel yang akan diulas juga menyediakan fasilitas yang lengkap dengan harga yang beragam. Dengan menginap di sana, liburan anda akan terasa berkesan dan tidak akan terlupakan.
Tidak hanya dekat dengan pantai, desain hotel juga berarsitektur bangunan khas Bali. Menambah suasana berlibur menjadi tenang.
Langsung saja, berikut ini hotel di Bali dekat pantai dengan pemandangan yang mempesona:
1. J Hotel Kuta
J Hotel Kuta memiliki lokasi yang strategis, yang memudahkan anda untuk menjangkau berbagai pusat keramaian Kota Bali. Selain itu hotel ini dekat dengan Pantai Kuta, Pantai Legian, Waterboom, dan Hard Rock Cafe. Kalau anda ingin berbelanja, Anda bisa ke Discovery Shopping Mall atau ke Mall Bali Galeria.
Peginapan ini menyediakan 91 kamar. Semua kamar di sana sudah dilengkapi dengan fasilitas yang akan membuat anda nyaman saat menginap, seperti, TV, AC, safety box, DVD player, kamar mandi, dan perlengkapan mandi.
Hotel dengan harga yang murah ini terletak di jalan Raya Kuta No. 88 D, Kuta. Anda bisa menginap di hotel ini dengan harga Rp 209.000 per malam.
Baca Juga: Tak Hanya Usaha Makanan Dan Penginapan, Pengusaha Laundry di Mandalika Pun Untung
Hotel ini beberapa kali memenangkan berbagai macam penghargaan bertaraf internasional. Hotel bintang lima ini menawarkan berbagai macam fasilitas mewah yang akan memanjakan tamu. Anda juga bisa menikmati mudahnya akses ke Pantai Double Six.
Ketika memasuki lobi resort, kami disambut staf yang ramah berikut interior yang sangat impresif. Resort semi terbuka ini memadukan unsur modern dan tradisional etnik Bali yang sangat khas. Selain di dalam ruangan, sofa-sofa nyaman juga disediakan di gazebo yang sejuk.
Alamatnya di Jl. Camplung Tanduk No.10, Seminyak, Kuta, Kabupaten Badung, Bali. Harga per malamnya Rp.1.214.000.
Hotel di Bali dekat pantai berikutnya adalah W Resort Bali Seminyak. Dari luar hotel anda akan disambut rindangnya pohon bambu yang membentuk gowa disamping kanan kiri jalan menuju hotel.
Terdapat banyak fasilitas yang bisa anda dapatkan di hotel ini antara lain private beach, spa, business center, oasis alias kolam tradisional yang segar, dan lain-lain.
Berita Terkait
-
Mencicipi Donat Artisan yang Unik dan Autentik, Cita Rasa Bali di Setiap Gigitan
-
Baru 20 Tahun, Kadek Arel Resmi Jadi Anggota Exco APPI
-
BRI Peduli Dukung Komitmen Kelola Sampah Modern Melalui Dukungan Operasional
-
Update Klasemen BRI Liga 1 2025/2026 Usai Persebaya Surabaya Tundukkan MU
-
Hasil PSM vs Bali United: Rekor Gol Tercepat Mustafic Warnai Kemenangan Serdadu Tridatu di Parepare
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Jangan Salah! Ini Durasi Tidur Ideal Berdasarkan Usia Anda
-
Rekomendasi Mobil Keluarga Terbaik di 2026
-
Rilis Bulan Depan, Ini Bocoran Spesifikasi Samsung Galaxy S26 Ultra
-
BMKG Deteksi Pusat Tekanan Rendah di Selatan NTB, Ancaman Cuaca Ekstrem?
-
Dua Kasus Super Flu Ditemukan di Bali, Begini Kondisi Pasien